Tragis 15 Aparatur Tiyuh Di Pecat Sepihak

Penulis :

Rilis Team

Tulang Bawang Barat, Traznews – Sebanyak 15 Perangkat Tiyuh yang berada di dua (2) Tiyuh di kecamatan Batu Putih kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) harus menelan pil pahit setalah mendapatkan posisi mereka telah digantikan oleh orang lain.

Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun oleh awak media, dari ke 15 aparatur tiyuh yang diberhentikan tanpa pemberitahuan ataupun surat peringatan (SP) tersebut, terdapat 9 orang dari tiyuh Sido Makmur dan 6 orang dari tiyuh Panca Marga Kecamatan Batu Putih Kabupaten setempat.

“Soal pemberhentian ini kami juga belum tau apa penyebabnya, dan sebelumnya kami belum pernah menerima surat (surat peringatan) dan kami juga belum mendapatkan surat keterangan pemeberhetian tau-tau tempat kami telah digantikan dengan orang lain. Ada 9 orang yang diberhentikan secara sepihak yakni, jurutulis (sekretaris), 3 Kaur, 3 Kepala Suku dan 2 Kasi,”terang Imam Bukhori Eks sekretaris tiyuh Sido Makmur saat di konfirmasi di kediaman nya, Senin (24/1/2022).

Bacaan menarik :  Politikus Indonesia Drs.Mukhlis Basri, Mengajak Masyarakat Sukseskan Tahapan Coklit Untuk Pemilu 2024 Mendatang.

Ditempat terpisah Denin Zulisar Pratama Selaku Kasi Kesejahteraan Tiyuh Panca Marga mengatakan, dirinya dan beberapa rekan kerjanya juga mengalami hal yang sama yaitu, diberhetikan secara sepihak oleh Kepalo Tiyuh nya.

“Yang diberhentikan itu ada 6 orang, 3 Kaur dan 3 Kasi, sama seperti Tiyuh Sido Makmur yang mana jabatan kami sudah diisi oleh orang lain, tanpa sepengetahuan kami,” ujar Denin.

Sementara Redi Afrisal Keplou Tiyuh Sido Makmur berkilah bahwa pemecatan aparatur nya tersebut sebelumnya sudah memberikan surat panggilan, namun yang bersangkutan tidak memenuhinya. Dia juga beralasan sebab ia memecat 9 aparatur itu karena melihat mereka yang tidak aktif bekerja.

“Itu buakan pemecatan bang memang masa jabatan mereka sudah abis sampai dengan Desember dan sebelumnya sudah kita lakukan pemangilan kepada mereka tapi mereka tidak mau menghadap kita laku kan pemangilan itu karna mereka tidak karja.. Mereka dateng pas pengambilan uang insentif aja.. Kami juga sebelumnya sudah berkodinasi degan pihak kecamatan terkait hal itu.. Karna masa kerja mereka sudah abis maka kita nganti biar megisi kekosongan aparatur untuk membantu saya,” Kilahnya.

Bacaan menarik :  TPS 04 Pekon Giham Sukamaju Kecamatan Sekincau Akan Laksanakan PSU, Berikut Alasanya!!

Sedangkan Rohmini Camat Batu putih mengatakan, dalam pemberhentian perangkat tiyuh yang berada di Tiyuh Panca Marga Dan Tiyuh Sido Makmur tersebut pihaknya belum mengeluarkan surat rekomendasi.

“Untuk pemberhentian perangkat tiyuh itu, kami dari kecamtan belum mengeluarkan surat rekomendasi untuk pemberhentian ataupun pengangkatan perangkat Tiyuh yang baru,” tegas Rohmini Saat dihubungi melalui telpon seluler. (Tim)

Bagikan postingan
PolseK Sekincau Gercep Datangi Lokasi di Temukanyan Mayat yang di Duga ODGJ.
0
Empat Pejabat Eselon II Lingkup Pemkab Lambar Pindah Posisi.
0
Warga Pekon Sidomulyo Serngit Keluhkan Tegangan Listrik Yang Kerap Spaning.
0
Relawan Prabowo-Gibran PAPERA Jatim Ikut Memeriahkan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden Di Monas 
0
Luar Biasa! Pidato Perdana Presiden Prabowo Dari Korupsi Hingga Palestina Getarkan Ruang Sidang
0
Oknum Polsek Cisauk Di Duga “86” Dengan beberapa Pelaku Tawuran Kenapa Satu Orang Yang Ditangkap “Kuasa Hukum PELAKU Dan KORBAN Tidak Terima”
0
Meriahkan Pelantikan Prabowo-Gibran, Masyarakat Antusias Hadiri Pesta Rakyat
0
Presiden GANN Hadiri Pelepasan Jokowi Di Halim Perdanakusuma   Dan Pesta Rakyat Di Istana 
0
Beredar Vidio, Mahasiswa UIN asal Lampung Barat Dianiaya oleh 2 Pria di Bandar Lampung.
0
Polisi Buka Tutup Sudirman- Thamrin Saat iring-iringan Presiden Dan Wapres
0
Polri Dan Grab Perkuat Kolaborasi Untuk Pelayanan Optimal Bagi Masyarakat
0
TNI-Polri Sterilisasi Gedung DPR MPR Jelang pelantikan Presiden Dan wakil presiden
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!