Vaksin Merdeka di Way Kanan, Kapolri Tekankan Jajaran Bersinergi Dengan Stakeholder

Penulis :

***

WayKanan-Sembari Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna mengikuti kegiatan vaksinasi merdeka Polres Way Kanan di MI Mathla’ul Anwar Kampung Gunung Baru Kecamatan Gunung Labuhan Kabupaten Way Kanan. Jum’at (18/02/2022).

Kegiatan vaksinasi masal secara serentak di seluruh Indonesia ini disaksikan langsung oleh Presiden RI Joko Widodo dan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo melalui sarana zoom meeting.

Turut mendampingi Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna saat meninjau vaksinasi Covid-19, yakni Danramil Baradatu Gunung Labuhan Kapten ARH Sulaiman, Kapolsek Gunung Labuhan Iptu A. Haris, Camat Gunung Labuhan Radiuyus Oktorisa, Kepala Sekolah MI Mathla’ul Anwar Khoirul Huda, UPT Puskesmas Gunung Labuhan Zulkarnain, anggota Polres Way Kanan dan Tim Vaksinator.

Bacaan menarik :  HET Dicabut, Kejari Tulang Bawang Dukung Penuh Kebijakan Pemerintah Pusat.

Kapolres menyampaikan, kegiatan vaksinasi serentak merdeka Polres Way Kanan ini masih lanjutan vaksinasi sebelumnya sebagai bentuk sinergi percepatan vaksinasi covid-19 guna menekan tingginya kasus Konfirmasi covid-19 di Wilayah Indonesia.

Disampaikan juga dalam arahan Kapolri mengharapkan Kapolda dan jajaran dapat bekerjasama dengan stakeholder terkait, untuk menekan penyebaran kasus Covid-19 dan mempercepat pelaksanaan kegiatan vaksinasi,”Ungkapnya.

Adapun target yang di vaksin dengan sasaran anak-anak sampai dengan dewasa di MI Mathla’ul Anwar sebanyak 215 Dosis dengan jenis vaksin Sinovac dan Astra Zeneca.

Kapolres Way Kanan berharap semoga sinergitas antara TNI, Polri, stakeholder dan seluruh masyarakat untuk menekan penyebaran virus Covid-19 terus terjalin.

Bagikan postingan
Polsek Pademangan Berhasil Ungkap Kasus Curanmor, Narkotika dan Tawuran
0
Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2024 Digelar di JCC, Hadirkan 500 Lebih UMKM
0
Peraih Medali Emas Karate O2SN Dunia Kejar Cita-cita Jadi Polwan
0
Regina Ikut Seleksi Akpol Demi Pendidikan Gratis, Tak Mau Bebani Ortu
0
Pengungkapan Kasus Curanmor di Polres Metro Jakarta Utara
0
Kapolri Buka National Open Karate Championship di Pakansari Bogor
0
Jum’at Curhat, Polsek Sekincau Ajak Warga Jaga Kamtibmas.
0
Ciptakan Pilkada Serentak 2024 Aman dan Damai di NTB, Kaops NCS Polri Minta Para Kapolres Bisa Kelola Potensi Konflik
0
Bersama NCS Polri, Masyarakat NTB Kompak Jaga Kondusifitas Pilkada Serentak 2024
0
Polres Jakbar Gelar Ngopi Bada Ashar Untuk Persiapan  Pilkada 2024 Yang Aman Dan Kondusif
0
Peraih Medali Emas Olimpiade Siswa Persiapkan Diri 2 Tahun Untuk Seleksi Akpol
0
Ditreskrimsus Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Penipuan Trading Forex
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!