Wahdi Beberkan Program Tahun 2024 Dalam Rakor Bulan Januari

Penulis :

Pemerintah Kota Metro mengadakan Rapat Koordinasi (Rakor) untuk yang pertama kalinya pada tahun 2024, di Aula Pemerintah Kota Metro.

Dalam memimpin rakor, Wali Kota Metro H. Wahdi Siradjuddin, Sp.OG (K), M.H mengatakan Rapat Koordinasi instansi Pemerintah Kota Metro menjadi rapat koordinasi dengan instansi vertikal untuk membahas terkait program yang akan dilakukan.

“Program ini terkait kebijakan pelayanan publik. Kedua bagaimana upaya yang sudah di lakukan terhadap pelayanan publik termasuk standar pelayanan minimal. Kemudian membahas terkait program-program yang harus dilakukan, karena setiap tahun program berbeda,” katanya, Senin (08/01/2024).

Wahdi juga menjelaskan terkait program di tahun 2023 berupa penguatan infrastruktur, penguatan ekonomi dan SDM. Kemudian untuk penguatan Sumber Daya Manusia (SDM) tahun 2024 masih berlanjut.

Bacaan menarik :  Instalasi Kabel Di Area Taman Sehati Bahayakan Pengunjung

“Pada tahun 2024 kita akan melakukan penguatan ekonomi yang di mulai dari pelayanan wajib seperti pendidikan, kesehatan kemudian infrastruktur. Yang selanjutnya pelayanan minimal yang ada pada setiap organisasi untuk dijalankan,” ucapnya.

Selanjutnya, Wahdi juga menekankan bahwa pembangunan membutuhkan dana, salah satunya bisa diperkuat melalui konklusi PAD (Pendapat Asli Daerah) yang harus ditingkatkan, salah satunya dari retribusi pajak .

“Dimana sebelum juga, pada tahun 2023 DID (Dana Insentif Daerah) kita paling besar bila dibandingkan Kabupaten/Kota di Provinsi Lampung. Tak hanya itu, perlunya keikutsertaan peran Swasta dalam forum CSR untuk membangun Kota Metro lebih baik lagi dari sebelumnya,” pungkas Wahdi. (ADV)

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!