Organisasi Lintas Iman Sikapi Detik-Detik Akhir Putusan MK Vonis Prabowo-Gibran dan Permohonan Amicus Curiae Oleh Sebagian Pihak

Penulis :

Jakarta, Traznews. Com – Diskusi publik dari para ketua umum Organisasi lintas Iman merespon dinamika politik dan demokrasi Indonesia terkait akhir Putusan MK Vonis Prabowo Gibran pada pilpres 2024 yang di anggap oleh pasangan calon 01 dan 03 adanya dugaan kecurangan oleh Bawaslu dan pasangan calon 02 hingga menggugat ke Mahkamah konstitusi (MK) dan Permohonan Amicus Curiae oleh ketua umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri, Minggu , (21 April 2024)

Segenap Organisasi Kepemudaan Lintas Iman, yang terdiri dari Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah, GP Anshor, Pemuda Katolik, GAMKI, Peradah, GEMAKU, Gema Budhi, GPII dan Gema Mathla’ul Anwar, menyelenggarakan konferensi pers dalam rangka menyambut keputusan Mahkamah Konstitusi yang rencananya akan di umumkan ke publik besok, hari Senin, 22 April 2024.

Bacaan menarik :  Rapat Kerja Nasional II PDI Perjuangan 2021, Desa Kuat Indonesia Maju Dan Berdaulat.

Dzulfikar Ahmad, Ketua Umum Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah menyampaikan, “Salah satu isu utama yang disorot dalam konfrensi pers hari ini yakni terkait kontroversi pengajuan Amicus Curiae (sahabat pengadilan) oleh sebagian pihak yang dinilai justru menimbulkan dampak negatif serta mendekonstruksi proses penyelesaian pemilu yang saat ini tengah di lakukan di Mahkamah Konstitusi(MK).

Masih menurut Dzulfikar, sejumlah pandangan menyangkut kontroversi Amicus Curiae yang ditegaskan oleh kami segenap Organisasi Kepemudaan Lintas Iman di sore hari ini antara lain,

1. Amicus Curiae nampak dipergunakan untuk sekedar memperpanjang proses peradilan, mengulur waktu dan menunda penyelesaian kasus.

2.Mekanisme Amicus Curiae yang dipergunakan terlihat hanya untuk memperumit proses hukum dan mengganggu hakim dalam membuat keputusan yang tepat.

Bacaan menarik :  Presiden Arahkan Explorer potensi Daerah kepada Pejabat Bupati Seluruh Indonesia.

3.Amicus Curiae sengaja ditempuh hanya demi meningkatkan ketegangan antara pihat yang tengah bersengketa.

Organisasi Lintas Iman Sikapi Detik-Detik Akhir Putusan MK Vonis Prabowo-Gibran dan Permohonan Amicus Curiae Oleh Sebagian Pihak

Karenanya kami Organisasi Kepemudaan Lintas Iman, mendorong agar yangmulia hakim konstitusi dapat mengambil keputusan secara objektiv, independent dan penuh integritas, pungkas Dzulfikar.

Dilain sisi kami juga menghimbau dan mengajak semua pihak untuk dapat terus menjaga kondusifitas dan harmoni sosial antar warga bangsa. Indonesia terlalu besar jika harus dibiarkan tercabik rasa persatuannya oleh segelintir elit pandir yang sekedar haus akan kekuasaan, tutup Dzulfikar.

Para Ketua Umum Organisasi lintas Iman yang hadir, Ahmad Nawawi Ketum Gema Mathla’ul Anwar, I Gede Ariawan Ketum Peradah, Stefanus Asat Gusma Ketum Pemuda Katolik, Addin Jauharuddin Ketum GP Anshor, Dzulfikar Ahmad Tawalla Ketum PP Pemuda Muhammadiyah, Bambang Patijaya Ketum Gema Budhi, Masri Ikoni Katum GPII, Sahat Sinurat Ketum GAMKI dan Kris Tan Ketum Generasi Muda Konghuchu Indonesia.

Bacaan menarik :  Grass Track Motor Cross 2023 Meriahkan Anniversary PSJ dan Anniversary Pamkar
Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!