Lestarikan Budaya Daerah, Kampung Badran Sari Kecamatan Punggur Dirikan Kesenian Jaranan Tari Kuda Kepang “Karya Budaya”

Penulis :

Samsul Hadi

LampungTengah-Melestarikan Kebudayaan Daerah yang merupakan warisan nenek moyang merupakan hal yang harus kita lakukan, sebagai upaya menghormati warisan leluhur agar tidak tergerus oleh kemajuan jaman.

Kampung Badran Sari Kecamatan Punggur dirikan Group Kesenian jaranan kuda kepang.

Kesenian Jaranan Seni tari kuda kepang,, campur Sari ” Karya budaya Badran sari Punggur Lampung Tengah,, yang digagas oleh Bapak Budiman resmi di lounching di kediaman Bapak Budiman Lampung Badran Sari pada hari minggu, (23/07/23)

Kepada awak media Traznews. Com Ahmad Tobroni selalu pengurus sanggar seni tersebut mengatakan, Dengan berdirinya sanggar seni jaranan campur sari “Karya Budaya” kampung Badran Sari Punggur merupakan salah satu upaya kita untuk melestarikan kebudayaan daerah agar tidak tergerus oleh kemajuan jaman.

Bacaan menarik :  Antisipasi Penanganan dan Pencegahan Wabah PMK, Polsek Sekincau Sambangi Pasar Dan Peternak.

“kita harus terus menjaga dan melestarikan budaya sebagai salah satu warisan nenek moyang yang perlu di pertahankan dan di lestarikan” kata Ahmad, (29/07/23).

Lanjutnya, Komunitas Kesenian Jaranan “Karya Budaya” juga untuk menumbuhkan nasionalisme pemuda pemudi kampung Badran Sari Kecamatan Punggur.

Ia juga menyampaikan ucapan terimakasih atas dukungan dari kepala kampung Badran Sari Tokoh Masyarakat, tokoh Pemuda, sehingga Lounching Group Kesenian Jaranan Campur Sari “Karya Budaya” terlaksana tanpa ada halangan suatu apapun.

“Terimakasih atas dukungan dari semua pihak, semoga dengan di lounching nya group Kesenian ini mampu untuk lebih memperkenalkan kebudayaan yang si miliki kampung Badran Sari kepada masyarakat luas serta dapat mendongrak ekonomi masyarakat ” tutupnya.

Bacaan menarik :  Derita Luka bakar Hampir 4 Tahun, Adinda Muhamad Purnomo Butuh Bantuan Dari Kita. 

Bagi yang ingin menanggap Kesenian Jaranan Seni tari kuda kepang,, campur Sari ” Karya budaya Kampung Badran sari Kecamatan Punggur Lampung Tengah dapat menghubungi Ahmad Tobroni No. HP +62 813-6897-3436

Bagikan postingan
Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2024 Digelar di JCC, Hadirkan 500 Lebih UMKM
0
Peraih Medali Emas Karate O2SN Dunia Kejar Cita-cita Jadi Polwan
0
Regina Ikut Seleksi Akpol Demi Pendidikan Gratis, Tak Mau Bebani Ortu
0
Pengungkapan Kasus Curanmor di Polres Metro Jakarta Utara
0
Kapolri Buka National Open Karate Championship di Pakansari Bogor
0
Jum’at Curhat, Polsek Sekincau Ajak Warga Jaga Kamtibmas.
0
Ciptakan Pilkada Serentak 2024 Aman dan Damai di NTB, Kaops NCS Polri Minta Para Kapolres Bisa Kelola Potensi Konflik
0
Bersama NCS Polri, Masyarakat NTB Kompak Jaga Kondusifitas Pilkada Serentak 2024
0
Polres Jakbar Gelar Ngopi Bada Ashar Untuk Persiapan  Pilkada 2024 Yang Aman Dan Kondusif
0
Peraih Medali Emas Olimpiade Siswa Persiapkan Diri 2 Tahun Untuk Seleksi Akpol
0
Ditreskrimsus Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Penipuan Trading Forex
0
Rapat Paripurna DPRD Jawaban Pj Bupati Pringsewu Pandangan Fraksi-fraksi
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!