Kecamatan Pugung Gelar Kegiatan Karnaval, Meriahkan HUT Ke-26 Tahun Kabupaten Tanggamus

TANGGAMUS (Traznews) – Dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Kabupaten Tanggamus yang Ke-26. Tahun, Kecamatan Pugung adakan karnaval akbar, yang diikuti seluruh instansi yang ada di Kecamatan setempat,  dirpusatkan di Rest Area Pugung, Kamis (16/03/23). Kegiatan karnaval dimulai dari persimpangan Pekon Way Jaha kemudian  berujung di Rest Area Pugung. Kemudian dalam Karnaval tersebut  Siswa-siswi SMP Negeri […]

Abidin Ayub Ketua APDESI Pringsewu Resmi Dilaporkan ke Polda Lampung

BANDAR LAMPUNG –  Aliansi Wartawan Pringsewu Bersatu, resmi laporkan Abidin Ayub, Kepala Pekon Margakaya, Kecamatan Pringsewu yang juga sebagai Ketua Asosiasi Pemerintahan Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Pringsewu ke Polda Lampung, Jumat (27/01/2023). Koordinator Aliansi Wartawan Pringsewu Bersatu,  Nurul Ikhwan mengatakan, kedatangannya ke Polda Lampung yang didampingi perwakilan dari empat (4) organisasi profesi yakni AWPI […]

Diduga Dana Desa Tahun 2022 Pekon Pariaman Diperuntukan Bantuan Hewan Kambing Tak Terealisasikan

TANGGAMUS (Traznews.com) – Pengelolaan Dana Desa Tahun 2022 Pekon Pariaman Kecamatan Limau Kabupaten Tanggamus diduga banyak tidak terealisasikan alias fiktif. Pada masa kepemimpinan Pejabat Kepala Pekon (Pj Kakon) Husni Yadi, terdapat banyak di beberapa kegiatan yang bersumber dari Dana Desa Tahun 2022 yang tidak terealisasikan, diantaranya yaitu kegiatan Peningkatan Produksi Peternakan dengan belanja hewan ternak […]

19 Kepala Pekon Dilantik oleh Pejabat Bupati Pringsewu

PRINGSEWU (Traznews.com) – Enam (6) petahana, dan 13 kepala pekon baru dilantik. Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan kepala pekon hasil Pilkakon serentak tanggal 18 Mei 2022 lalu, dilangsungkan di GOR Mini Kuncup, Kelurahan Pringsewu Barat, Kecamatan Pringsewu, Selasa (2/8). Penjabat Bupati Pringsewu Adi Erlansah dalam dalam pesannya meminta kepada kepala Pekon terlantik untuk melakukan inovasi […]

Secara Maraton Kejari Pringsewu Periksa Dugaan Mark-up Harga Pengadaan Alat Prokes

PRINGSEWU – Kejaksaan Negeri Pringsewu secara maraton terus melakukan pemeriksaan atas dugaan Mark-up harga pengadaan alat Protokol Kesehatan pada pelaksanaan Pemilihan Kepala Pekon (Pilkakon) serentak Tahun 2022 di Kabupaten Pringsewu. Kepala Seksi Intelejen Kejaksaan Negeri Pringsewu Median Suwardi mengatakan, pemeriksaan dilakukan berdasarkan pengaduan terkait adanya dugaan perbuatan melawan hukum dalam penyelenggaraan pengadaan alat prokes di […]

Guru PNS di SMPN 3 Gadingrejo Terlibat Politik Praktis Terancam Dipecat

PRINGSEWU | Seorang guru Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 3 Gadingrejo, diduga ikut politik praktis. Guru tersebut bernama Rohman dan berstatus sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS). Sebelumnya diberitakan, Rohman menjadi kepanjangan tangan Mira Anita yang belum lama ini dididapuk sebagai Ketua DPC Partai Demokrat dalam Muscab IV serentak beberapa waktu lalu. Namun masalah ini menjadi […]