Kegiatan Donor Darah Dalam Rangka Menyambut HUT Ke-77 Jalasenastri Tahun 2023 di Lantamal I

Penulis :

Lucky suryani

Belawan,traznews.com

Ketua Korcab I DJA I Ny. Widhi Johanes melaksanakan donor darah dalam rangka menyambut HUT Ke-77 Jalasenastri, bertempat di Gedung O.B. Sya’af Mako Lantamal I, Jalan Serma Hanafiah No. 01 Belawan, Sumatera Utara, Rabu (23/8/2023).

 

Dalam sambutannya, Ketua Korcab 1 DJA I menyampaikan ucapan terima kasih kepada Tim Unit Transfusi Darah Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Sumut, Diskes Lantamal I dan Rumkital dr. Komang Makes Lantamal I yang telah berpartisipasi membantu atas kegiatan tersebut sehingga terlaksana dengan baik dan sukses sesuai yang diharapkan, dan kepada seluruh peserta donor darah yang telah tulus ihklas dengan sepenuh hati menyumbangkan darahnya untuk diserahkan kepada saudara-saudara kita. Semoga dapat bermanfaat bagi diri sendiri dan masyarakat yang membutuhkannya.

Bacaan menarik :  Komandan Lanal Bandung Dampingi Kasal Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan TNI AL

 

Pada kegiatan tersebut, sejumlah 280 kantong darah berhasil dikumpulkan, pengharapan untuk kegiatan donor darah selanjutnya dapat bertambah lagi dari jumlah yang sekarang.

 

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Wadan Lantamal I, Pejabat Utama, Kadis dan Kasatker Lantamal I, Prajurit, PNS Lantamal I, dan Yonmarhanlan I, Pengurus dan Anggota Jalasenastri Korcab I DJA I, 114 orang Calon Siswa Bintara Pria, 33 orang Calon Bintara Wanita dan 87 orang Calon Tamtama.

 

(Dispen Lantamal I)

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!