Kecelakaan Maut di Parungpanjang, Diduga Sopir Truk Tambang Ugal-ugalan

Penulis :

Lucky sun

Parung panjang Bogor  traznews.com Sebuah kendaraan truk tronton pengangkut galian tambang mengalami laka lantas hingga terguling dan menimpa kendaraan bermotor yang mengakibatkan korban meninggal yaitu 2 orang ibu dan anak.

 

Peristiwa laka lantas terjadi dijalan Raya Sudamanik Parungpanjang Kampung Gunung Salak Rewod RT.01/01 Desa Ciomas Kecamatan Tenjo Kabupaten Bogor melibatkan kendaraan truk tronton Mithubitshi warna orange Nopol B 9903 PYT, yang belum diketahui identitas pengemudinya yang diduga sopir tembak dan sepeda motor Honda Genio warna hitam dengan Nopol F 5829 FHZ yang dikendarai oleh korban Isnawati yang membonceng anaknya Nazira Putri serta kendaraan truck Cold Diesel Nopol B 9561 FPA pada Minggu (17/12/2023) sore

 

Menurut keterangan Kepala Dishub Kabupaten Bogor Agus Ridhallah menjelaskan pada sekitar Pukul 16.10 wib. Kendaraan truk trontron bermuatan split dengan kecepatan 40 km melaju menuju arah parungpanjang (kantong parkir) untuk menunggu jam tayang,

Bacaan menarik :  Sikap Tegas Mayjen TNI (Purn) Tatang Zaenudin Soal Namanya Dicatut Media Police Watch News

 

Saat melaju dengan kecepatan 40 km truk tronton menyalip kendaraan cold diesel, pada saat belok hendak ke jalurnya kembali, kendaraan oleng dan miring setelah itu langsung terguling dan menimpa pengendara motor,”

jelas Agus

 

Lanjut Agus ,Untuk mengangkat/ membalikkan tronton tersebut,Kami berkoordinasi dengan KUD untuk meminjam alat berat exapator dan melakukan pengawalan agar cepat sampai ke lokasi kejadian, Selanjutnya di lakukan evakuasi terhadap truk tronton sampai berdiri kembali,setelah terangkat terlihat 2 korban ibu dan anak, kemudian kami bersama warga mengevakuasi korban untuk selanjutnya di bawa kerumah sakit,Jelas Agus

 

Setelah di evakuasi dan mendata identitas , korban langsung di bawa menggunakan ambulan,Dari Identitas korban diketahui bernama :

 

Nama. : Isnawati

Tanggal/Lahir : Bogor 10-3-1989

Jenis kelamin : perempuan

Bacaan menarik :  Bangun Rumah, Ada Pendampingan Gratis Dari Arsitek.

Alamat : Kp Gunung Picung

Rt 004 Rw 003

Desa : pingku

Kecamatan. : Parungpanjang

Kabupaten. : Bogor

 

Nama : Nazira Putri

Umur : 9 tahun

Jenis kelamin : Perempuan

Alamat : Kp Gunung Picung RT 004 RW 003

Desa : Pingku

Kecamatan : Parungpanjang

Kabupaten : Bogor

 

Awak media saat memantau TKP Pukul 19.53 wib pihak Polres Bogor unit lakalantas Bogor dan polsek parungpanjang sedang melakukan olah TKP,nampak hadir di TKP dari dishub kabupaten Bogor, Usai olah TKP pukul 22.30 wib kendaraan truk Tronton warna Orange merk Mitsubishi Nopol B 9903 PYT Selanjutnya truk tronton di bawa ke polres Bogor untuk di proses lebih lanjut penarikan dengan kendaraan derek

 

Ditempat terpisah dari hasil pantauan awak media pukul 23.30 wib di rumah korban ratusan jemaah terdiri dari para ulama santri serta masyarakat Desa pingku melaksanakan shalat jenazah 2 korban Ibu dan anak di Mesjid Gunung Picung

Bacaan menarik :  Anggota Forum Purnawirawan TNI - POLRI Kol. Purn Prio Sadewo Sepakat Menolak Penetapan 12 Pelanggaran HAM di masa lalu 

 

Nampak hadir Mulyawan Sekdes Desa Pingku dan Serda Kusnadi anggota Koramil 0621-23/PP mengawal prosesi sampai ke pemakaman.

 

Babinsa Koramil 0621-23/PP Serda Kusnadi mengatakan,Sesuai perintah Danramil Kapten Inf Mulyadi,Saya selaku Babinsa hadir untuk mengawal prosesi pemakaman korban laka lantas sampai selesai dimakamkan,Jelasnya.

 

(Red)

Bagikan postingan
Sai Di Pujei Satu, Song Bye Bung Tam
0
Polisi Hadir di Pasar Baru Way Kandis, Pastikan Keamanan Natal dan Tahun Baru
0
Alfian Anggota DPRD Muko Muko Hanura Ikuti Bimtek di Jakarta, Bahas Digitalisasi dan Swasembada Pangan
0
Polda Lampung Siapkan Pengawalan Estafet untuk Pemudik Nataru 2024-2025
0
Pimpin Peringatan Hari Ibu ke-96, Kapolda Lampung Ajak Kenang Peran Besar Perempuan
0
Ispahan Setiadi Hadiri Bimtek Dan HUT ke-18 Partai Hanura
0
Dewanto, Anggota DPRD Toli Toli, Apresiasi Fokus Ketum Hanura pada Pertanian
0
Pasdisata Kabilangan Berharap Partai Hanura Menjadi Partai Besar pada 2029
0
Partai Hanura Menggelar Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-18  Di Ancol
0
Jelang Nataru, Ditreskrimsus Polda Lampung Imbau Pedagang Hindari Praktik “Nakal” Penimbunan Bahan Pokok
0
Terpilih Secara Aklamasi Ketua RT 04 RW 06 Azies Mulyadi Komitmen Jalankan Program Pemerintah
0
Polsek Tanah Abang Ungkap Kasus Pengeroyokan  Di Kebon Kacang, Satu Orang Tewas 
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!