Bahu Membahu Polisi Serta Masyarakat Evakuasi Pohon Tumbang.

Penulis :

Sam Lb

Lampung Barat-Saling Bahu membahu antara Jajaran Polsek Sekincau Polres Lampung Barat bersama masyarakat nampak terlihat disaat membersihkan pohon tumbang yang menutupi poros jalan nasional lintas Liwa tepatnya di pekon batu kebayan kecamatan batu ketulis yang di akibatkan k tingginya curah hujan serta angin kencang pada Minggu (20/2).

Kapolres Lampung Barat AKBP.Hadi Saepul Rahman,S.I.K., melalui Kapolsek Sekincau Kompol Sukimanto,S.Sos,M.M., membenarkan peristiwa tersebut.

Polsek Sekincau selalu giat melaksanakan patroli di wilayah rawan akan terjadinya bencana longsor, seperti pada sore hari ini sekira pukul 16.00 WIB (20/2), nampak personil Polsek sekincau bahu membahu bersama warga membersihkan pohon tumbang yang menutupi badan jalan nasional lintas Liwa.

Bacaan menarik :  Siapakah Sosok AKBP.Hadi Saepul Rahman,S.IK M.M., Berikut Pengakuan Beberapa Awak Media.

Alhamdulilah dengan sinergitas seluruh elemen, pembersihan matrial pohon tumbang berhasil dilakukan.jalan poros nasional lintas Liwa kembali lancar dan dapat di lintasi kembali” ujar Kapolsek.

Selanjutnya Kapolsek menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk lebih hati hati dan waspada menghadapi cuaca yang tak menentu saat ini.

“Saya menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk lebih waspada dan hati hati menghadapi cuaca saat ini, kepada pengguna kendaraan roda dua (2) maupun roda empat (4) untuk tingkatkan kewaspadaan disaat cuaca hujan lebat serta angin kencang.
Semua demi kebaikan,keselamatan, kita bersama. dan mencegah hal-hal yang tidak kita inginkan, mengingat cuaca saat ini intensitas curah hujan cukup tinggi” imbaunya

Bacaan menarik :  Sumarmin : Lounching  Cafe Dan Resto Tiga Putra ,Membawa Dampak Positif  Bagi Perekonomian Warga Sekitar 
Bagikan postingan
Kabupaten Tulang Bawang Siap Berikan THR Total 24,1 Miliar Rupiah
0
Polres Lampung Barat Bekuk Pria Kedapatan Bawa Ganja di Lintas Liwa-Krui
0
Jumling Di Pekon Campang Tiga, AKP H.Sahril Paison Ajak Warga Tingkatkan Iman Taqwa Serta Santuni Lansia Dan Anak Yatim .
0
Bantu Warga Berbuka Puasa Yang Dalam Perjalanan Polsek Cakung Bagikan Ratusan Takjil
0
Kapolres Ajak 4 Pilar dan Masyarakat Jaga Keamanan di Bulan Suci Ramadhan 
0
Rayakan Kemenangan Penuh Keajaiban di Ancol TamanImpian
0
Pererat Silahturahmi, Keluarga Besar Lanal Lhokseumawe Buka Puasa Bersama
0
Press Conference Hari Raya Idul Fitri  Di Ancol Taman Impian Tahun 2024
0
Cegah Perundungan Polres Metro Jakarta Selatan Sosialisasi “Stop Bullying” di Sekolah SMA 74 Jakarta
0
Danlantamal I Hadiri Entry Briefing Pangkoarmada I
0
Danlantamal I Lepas Kapal Perang Prancis FNS Vendemiaire F 734 di Dermaga Pelindo Belawan
0
Wadan Lantamal I Hadiri Rakor Lintas Sektoral Dalam Rangka Pengamanan Idul Fitri 1445 H Tahun 2024
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!