WADAN LANTAMAL III BUKA RAPAT ANGGOTA TAHUNAN PRIMKOPAL LANTAMAL III TB 2022

Penulis :

Lucky sun

 TNI AL-Dispenlantamal3. Wakil Komandan Lantamal III Kolonel Laut (P) Heri Prihartanto mewakili Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) III Jakarta Brigjen TNI (Mar) Harry Indarto, S.E., M.M., secara resmi membuka Rapat Pertanggungjawaban Pengurus dan Pengawas Primkopal Lantamal III Tahun Buku 2022, di Gedung Serba Guna Mako Lantamal III Jakarta, Senin (06/03/2023).

 

Dalam sambutan Danlantamal III yang dibacakan oleh Wadan Lantamal III menyampaikan bahwa laporan pertanggungjawaban para pengurus dan pengawas primkopal kepada seluruh anggota memiliki arti penting dalam memahami penyelenggaraan mekanisme perkoperasian, sehingga dapat mengetahui kinerja dari pengurus Primkopal Lantamal III dalam memberikan kontribusinya untuk meningkatkan kesejahteraan anggota Lantamal III beserta keluarganya.

Bacaan menarik :  Lanal Dumai Gelar Doa Bersama Akhir Tahun 2023

 

Rapat Anggota Primkopal Lantamal III tahun ini mengangkat tema “Melalui Pemberdayaan Koperasi Angkatan Laut, Kita Wujudkan Program Ketahanan Pangan Nasional Guna Meningkatkan Kesejahteraan Anggota Koperasi Beserta Keluarganya”, sesuai dengan program pemerintah untuk mewujudkan ketahanan pangan nasional dan selaras dengan tujuan koperasi peningkatan kesejahteraan anggota koperasi beserta keluarganya, ungkap Kolonel Heri.

 

RAT merupakan gambaran tentang hasil yang dicapai pada tahun 2022 sebagai realisasi pelaksanaan Rencana Kerja dan Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja (RK dan RAPB) Primkopal Lantamal III serta perkembangan organisasi dan usaha Primkopal Lantamal III sebagai pertanggungjawaban pengurus dengan tujuan untuk diketahui oleh seluruh anggota serta sekaligus sebagai laporan kepada Komandan Lantamal III.

Bacaan menarik :  Kunjungi Diktuba di Sepolwan, Irwasum Polri Ingatkan Calon Polwan Terus Kembangkan Potensi

 

Hadir dalam kegiatan tersebut, Kabid Usaha Puskopal Koarmada I Kolonel Laut (KH) Ludi Mulyadi, Kepala Seksi dan UKM Ibu Andini Sunanti, ST. M.C, Para Pejabat Utama Lantamal III, Kasatker serta perwakilan anggota setiap Satker Mako Lantamal III.

Bagikan postingan
Pasdisata Kabilangan Berharap Partai Hanura Menjadi Partai Besar pada 2029
0
Partai Hanura Menggelar Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-18  Di Ancol
0
Jelang Nataru, Ditreskrimsus Polda Lampung Imbau Pedagang Hindari Praktik “Nakal” Penimbunan Bahan Pokok
0
Terpilih Secara Aklamasi Ketua RT 04 RW 06 Azies Mulyadi Komitmen Jalankan Program Pemerintah
0
Polsek Tanah Abang Ungkap Kasus Pengeroyokan  Di Kebon Kacang, Satu Orang Tewas 
0
Polres Lampung Barat Gelar Upacara Peringatan Hari Ibu ke-96
0
LPK ORINES SANTANE CENTER Rayakan Natal Pertama Dengan Penuh Sukacita
0
Arief Ibrahim Dilantik Sebagai Anggota DPRD Termuda Di Morowali Utara
0
Muchammad Sulaiman  Angota DPRD kabupaten Pasuruan  Hadir Di HUT  ke 18  Partai Hanura 
0
Tulang Bawang Raih WTP KE-10 Bukti Tata Kelola Hebat
0
Tekab 308 Ditreskrimum Polda Lampung Bekuk Belasan Pelaku Pungli Sopir Truk di Lampung Utara
0
Kapolres Lampung Barat Tinjau Posyan Tugu Liwa dan Pospam Sukau untuk Operasi Lilin Krakatau 2024
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!