TNI AL LANTAMAL III AKAN DUKUNG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING DI MASYARAKAT

Penulis :

Lucky sun

TNI AL-Dispenlantamal3,- Komandan Lantamal III Jakarta Brigjen TNI (Mar) Harry Indarto, S.E., M.M. menghadiri Rapat Koordinasi Teknis Kemitraan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) tahun 2023 di Hotel Sahid, Jakarta, dengan tema “Sinergitas Implementasi Kegiatan Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting Bersama Mitra Kerja”, Selasa(07/03/2023).

 

Rakornis Kemitraan BKKBN tahun 2023 yang digelar selama dua hari kedepan merupakan forum pertemuan untuk menggalang komitmen bersama BKKBN dengan para mitra yang didalamnya terdapat TNI Polri yang diikuti kurang lebih 934 peserta dari seluruh pemangku kepentingan pembangunan kependudukan di Indonesia.

 

TNI AL dalam hal ini Lantamal III sesuai instruksi Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono akan turut berperan serta dalam mendukung program pemerintah membantu upaya percepatan penurunan stunting dengan menyiapkan fasilitas kesehatan tingkat pertama, sebagai pendamping dan guidance Posyandu dan Posbindu seperti yang dijelaskan dalam Rakornis Kemitraan BKKBN yang bertujuan mengoptimalkan peran mitra kerja dalam pelaksanaan program Bangga Kencana dan percepatan penurunan stunting.

Bacaan menarik :  Gerebek Sabung Ayam, Polisi Amankan 4 Ekor Ayam serta 8 Unit Sepeda Motor.

 

Selain itu juga Lantamal III melalui Dinas Kesehatannya melaksanakan penyuluhan-penyuluhan Kesehatan ibu dan anak untuk meningkatkan cakupan pendampingan Keluarga Berisiko stunting, meningkatkan pemenuhan kebutuhan gizi pada anak stunting melalui peran Bapak dan Bunda Asuh Anak Stunting.

Bagikan postingan
Ronny F Sompie Hadir Pada Deklarasi Tokoh Multi Etnik Jakarta Yang Mendukung Cagub Cawagub Ridwan Kamil Suswono (RIDO)
0
Angkatan Muda Bima Dukung Ridwan Kamil Suswono (RiDO)
0
Ketua Umum LSM Pakar Nusantara Mengajak Semua Aliansi dan Paguyuban di Wilayah Kabupaten Tangerang Menjaga Kondusifitas di Pilkada 2024 Provinsi Banten
0
Polri Ungkap Kasus Perdagangan Ilegal 100 Ribu Benih Bening Lobster
0
Dimediasi Ketum PETIR, Perselisihan Frans Dan Varhana Temui.Titik Terang
0
Pengacara Ahmad Yani Dampingi 82 Kepala Keluarga yang Termarjinalkan Di Jakarta Barat
0
Aktivis Lingkungan Hidup Kecam Ilegal Fishing Benih Lobster di Lampung Tengah
0
Lantamal I Hadiri FGD Quick Response Team Penanganan dan Penanggulangan Musibah Pelayaran di Pelabuhan Belawan
0
AKP Syamsu Rizal : Dengan Berolah Raga Tubuh Menjadi Sehat Tidak Mudah Terserang Penyakit.
0
Pj.Bupati Nukman Bagikan Seragam Gratis di Kecamatan Balik Bukit dan Baru Brak.
0
Pj. Bupati Nukman Harapkan Edi Novial Bisa Menjalankan Amanah Masyarakat.
0
Kadis kominfo Moudy Ary Nazolla Hadiri Rakor SEP 2024, Pemkab Pringsewu Terima Piagam Penghargaan
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!