Satukan Visi dan Misi, Lembaga PRL DPC Lampung Barat Gelar Rapat Kordinasi Bersama Media Partner

Penulis :

Lampung Barat – Jajaran Pengurus Lembaga Pembinaan Rakyat Lampung (PRL), Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Kabupaten Lampung Barat menggelar rapat kordinasi bersama media partner dalam peningkatan kualitas Lembaga dan media, bertempat di Sekretariat Kantor Lembaga PRL di Pekon (Desa) Way Petai, Kecamatan Sumber Jaya pada Minggu, 21 Juli 2024.

Pertemuan ini merupakan kegiatan koordinasi lintas Lembaga dan media untuk menumbuhkan rasa kebersamaan dan kekeluargaan. serta diharapkan dapat memberikan kontribusi terhadap sesama organisasi.

Ketua Lembaga PRL DPC Lampung Barat, Deni Andestia dalam kesempatan tersebut mengatakan, rapat yang di laksanakan membahas mengenai pertumbuhan Lembaga dan media massa. Dengan diadakannya pertemuan ini bisa menjadi salah satu sarana untuk menyatukan Visi dan Misi tentang perkembangan Lembaga dan dunia Jurnalis.

Bacaan menarik :  Turnamen Tenis Wali Kota Cup Metro 2022, Lampung Barat Kirimkan 9 Pemain Terbaik .

” Ada beberapa pembahasan yang di bahas dalam pertemuan ini, salah satunya membahas tentang prinsip-prinsip kerja Lembaga dalam mewakili masyarakat untuk menyampaikan aspirasinya, dan membahas tentang bidang dunia Jurnalis dan Bidang Organisasi Pers. Disamping itu, pertemuan ini sebagai sarana silaturahmi bersama rekan-rekan media khususnya yang ada di Lampung Barat,” Ungkapnya.

Pada kesempatan itu pula, Adung selaku Kepala Biro media Kanal Visual wilayah Lampung Barat mewakili rekan-rekan media partner Lembaga PRL menambahkan bahwasanya, kegiatan ini sangat penting dalam membangkitkan semangat Baru dalam berbagai pengalamannya di bidangnya masing-masing.

“Kami mendukung penuh kegiatan ini dan visi dan misinya, mudah-mudahan kedepannya Lembaga PRL DPC Lampung Barat bersama media partner semakin solid,” tuturnya.

Bacaan menarik :  Ternyata Ohh Ternyata, MAN 1 Liwa Banyak Miliki Keunggulan

Rapat koordinasi dihadiri oleh seluruh pengurus Lembaga PRL DPC Kabupaten Lampung Barat bersama media partner dan sejumlah pengurus Organisasi Pers.

 

(*)

Bagikan postingan
Ronny F Sompie Hadir Pada Deklarasi Tokoh Multi Etnik Jakarta Yang Mendukung Cagub Cawagub Ridwan Kamil Suswono (RIDO)
0
Angkatan Muda Bima Dukung Ridwan Kamil Suswono (RiDO)
0
Ketua Umum LSM Pakar Nusantara Mengajak Semua Aliansi dan Paguyuban di Wilayah Kabupaten Tangerang Menjaga Kondusifitas di Pilkada 2024 Provinsi Banten
0
Polri Ungkap Kasus Perdagangan Ilegal 100 Ribu Benih Bening Lobster
0
Dimediasi Ketum PETIR, Perselisihan Frans Dan Varhana Temui.Titik Terang
0
Pengacara Ahmad Yani Dampingi 82 Kepala Keluarga yang Termarjinalkan Di Jakarta Barat
0
Aktivis Lingkungan Hidup Kecam Ilegal Fishing Benih Lobster di Lampung Tengah
0
Lantamal I Hadiri FGD Quick Response Team Penanganan dan Penanggulangan Musibah Pelayaran di Pelabuhan Belawan
0
AKP Syamsu Rizal : Dengan Berolah Raga Tubuh Menjadi Sehat Tidak Mudah Terserang Penyakit.
0
Pj.Bupati Nukman Bagikan Seragam Gratis di Kecamatan Balik Bukit dan Baru Brak.
0
Pj. Bupati Nukman Harapkan Edi Novial Bisa Menjalankan Amanah Masyarakat.
0
Kadis kominfo Moudy Ary Nazolla Hadiri Rakor SEP 2024, Pemkab Pringsewu Terima Piagam Penghargaan
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!