Pj Sekda Lambar Penuhi Undangan Obbudsman RI

Penulis :

BandarLampung-Bupati Lampung Barat H. Parosil Mabsus diwakili Pj. Sekretaris Daerah (Sekda) Drs. Adi Utama memenuhi undangan Ombudsman RI perwakilan provinsi Lampung dalam rangka diskusi publik pengelolaan pengaduan layanan publik era pandemi covid-19, Rabu (9/2/2022).

Acara itu berlangsung di Ball Room Hotel Horison, Bandar Lampung dan dihadiri langsung Gubernur Lampung Arinal Djunaidi serta 10 kepala daerah yang mewakili.

Di acara tersebut, Kabupaten Lampung Barat menerima penghargaan atas predikat kepatuhan tinggi penilaian kepatuhan standar pelayanan tahun 2021 dari Ombudsman Republik Indonesia (RI).

Penghargaan itu diserahkan langsung oleh Ketua Ombudsman RI Perwakilan Lampung Nur Rakhman Yusuf kepada Pj. Sekda Lampung Barat Drs. Adi Utama.

Bacaan menarik :  Lampung Barat Kembali Wakili Provinsi Lampung, Dalam Lomba ATLM Tingkat Nasional.

“Dapat kita ketahui bahwa Lampung Barat tahun 2021 mendapat predikat kepatuhan standar layanan zona hijau atau kepatuhan tinggi dengan akumulasi nilai 89,37,” ungkapnya,” ungkap Pj. Sekda Lampung Barat Drs. Adi Utama.

Dimana, perangkat daerah yang menjadi objek adalah Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP), Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil serta Dinas Pendidikan dengan 54 sampel standar pelayanan.

Bagikan postingan
Pelantikan Bhinneka Putra Linanta ,S.H,  PAW Anggota DPRD Provinsi DKI Jakarta  Komisi A Dari Partai Gerindra
0
Memperingati Jumat Agung Kapolres Metro Jakarta Utara Lakukan Pengecekan Gereja
0
Sidang PHPU, Polri Siapkan 1.578 Personil di Gedung MK
0
Berkah Ramadhan, TK Hang Tuah Dumai Berbagi Takjil
0
Malam Ke-17 Ramadhan 1445 Hijriyah, Kapolsek Sekincau Santuni Puluhan Anak Yatim Di Masjid Al -Ikhlas Betung Sukosari .
0
Kunjungan Kerja Komandan Lanal Dumai Ke Posbabinpotmar Perawang Posal Bengkalis
0
Komandan Lanal Bandung Laksanakan Buka Puasa Bersama Pasis Sesko TNI LII dan Sespimti Polri Angkatan 33 Matra Laut Tahun 2024
0
Komandan Lanal Bandung Hadiri Musrembang RPJPD Tingkat Kota Bandung Tahun 2025-2045
0
Lantamal I Ikuti Rakornis Binjas Permildas TNI Tahun 2024 Melalui Vicon?
0
Lantamal I Laksanakan Sosialisasi UNCLOS 82 Dari Aspek Operasi
0
Lantamal I Laksanakan Sosialisasi Perkiraan Intelijen TNI AL Tahun 2024
0
Komandan Lanal Bintan Buka Kegiatan Baksos dan Karya Bakti Bersama Satgas Trisila TNI AL Tahun2024 di Tanjung Uban
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!