Pekon Tambak Jaya Tetapkan Jadwal Kampanye Pil Perati

Penulis :

Samsul Hadi

LampungBarat-Pekon Tambak Jaya Kecamatan Way Tenong Laksanakan Media Center dalam penetapan jadwal kampanye masing masing calon peratin (Catin) Pekon tambak jaya kecamatan Way Tenong.

Dalam kegiatan tersebut dihadiri camat Way Tenong Bambang Hermanto, Ketua Panitia Pil Pratin Joni Aswar, LHP, Tim Sukses masing masing calon, Bhabinkamtibmas, Babinsa, Tokoh Adat, serta Tokoh Masyarakat Tambak Jaya.

Dalam sambutanya Camat Way Tenong. Bambang Hermanto , kampanye merupakan tahapan yang harus di lalaui oleh para calon peratin, tinggal 12 hari,

“Ciptakan suasana kondusif, manfaatkan masa kampanye selama 3 hari dengan sebaik mungkin, silahkan adu visi misi, strategi ,bagaimana meyakinkan calon para pemilih, dalam strategi berkampanye ada hal hal yang harus di lakukan dan yang tidak boleh kita lakukan” tegas camat.

Bacaan menarik :  Kapolres Lampung Barat pimpin Upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-77

Berkampanye sesuai jadwal dan waktu yang telah di lakukan panitia, harapan saya kepada seluruh calon peratin untuk jangan saling menjelekkan antar sesama calon, jangan lakukan hal hal yang bisa menjadi pelanggaran, dan saya harapkan jangan money politik.

Kepada Panitia Pil Pratin harus segera melakukan segala kesiapan harus segera di lakukan.

“Kepada panitia yang di tunjuk orang orang yang berkompeten, berpengalaman, kepada panitia harus berlaku jujur, adil, tidak tebang pilih, dalam pelaksanaan pil pratin dipekon tambak jaya” harap camat.

Ketua Panitia Pil Pratin Pekon Tambak Joni mengucapkan terimakasih atas segala arahan yang telah di berikan eh camat wat tenong.

“Semoga semua arahan yang telah di berikan camat Way Tenong Bambang Hermanto dapat kita laksanakan sebaik baiknya, demi terciptanya suasana aman,damai, dalam pemilihan peratin Pekon tambak jaya”

Bacaan menarik :  Bupati Parosil Lantik 6 Peratin Di Lumbok Seminung Dan Sukau

Selanjutnya kepada para calon peratin Joni mengharapkan untuk tidak melanggar semua peraturan yang telah di tetapkan sesuai Perbup No 55 Tahun 2021 tentang pedoman Pemilihan Peratin.

Ia juga menegaskan agar kepada para calon peratin (Catin) untuk mengikuti serta mentaati jadwal kampanye yang sudah ditetapkan oleh panitia, seandainya para calon peratin tidak melaksanakan kampanye sesuai jadwal yang di tentukan untuk memberitahukan (Konfirmasi) kepada panitia penyelenggara.

Sementara Ketua LHP. M Syafei Mengharapkan, Untuk tidak terjadinya kesalahan baik secara administrasi dalam pelaksanaan pil pratin khususnya panitia yang ada di pekon tambak jaya, kepada para pemuda pemudi yang ada untuk berpartisipasi dalam kegiatan Pil Peratin Pekon Tambak Jaya”

Bacaan menarik :  Kunker Presiden Jokowi Ke Lambar Diagendakan  Juni Mendatang ,Forkopimda Laksanakan Rakor.
Bagikan postingan
Komandan Beserta Prajurit Lanal Bandung Ikuti Apel Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam TA. 2023 
0
Lanal Dumai Hadiri Karya Bakti TNI Penanggulangan Banjir di Dumai
0
Danlantamal I Terima Courtessy Call CTG TLDM Captain Saharudin bin Bongsu Beserta Komandan Kapal Perang Malaysia
0
Danlantamal I Pimpin Sertijab Dantim Intel Lantamal I
0
Warga Lampung Tengah Ditemukan Meninggal Dunia Gantung Diri Di Lampung Barat 
0
Pencuri di SDN 1 MUARA JAYA Kebun Tebu di bekuk TEKAB 308 PRESISI Unit reskrim Polsek Sumber Jaya
0
Kepala DPM PTSP Kabupaten Fak – Fak Provinsi Papua Barat Muhasim Namudat,SE, M.Si Berharap Investasi Di Indonesia.Harus Tetap Tumbuh 
0
Kepala DPMPTSP Provinsi Papua Barat Muhasim Namudat,SE, M.Si Berharap Investasi Di Indonesia.Harus Tetap Tumbuh 
0
Komandan Beserta Prajurit Lanal Bandung Ikuti Apel Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam TA. 2023 
0
Polres Metro Jakarta Utara – HUT Ke-74 Polda Metro Jaya Beri Layanan Kesehatan Gratis Dan Bagikan 1.000 Paket Sembako
0
Rakornas Investasi 2023 , Tingkatkan Investasi, Nilai Tambah Dan Lapangan Kerja Dan Kesejahteraan Masyarakat 
0
Paud Nur Kholiq Laksanakan Kunjungan Edukatif ke Pos Binpotmar 1 Ilir Lanal Palembang
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!