Pasca Kenaikkan Harga BBM di SPBU,Sat Samapta Polres Tubaba, Rutin Lakukan PAM

Penulis :

Agus

Tulang Bawang Barat, Traznews.com — Personel Sat Samapta Polres Tulang Bawang Barat Polda Lampung rutin melaksanakan patroli dan pengamanan pasca diumumkannya kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) sebagai upaya menjaga kamtibmas yang kondusif di seluruh SPBU yang berada diWilayah Hukum Polres Tulang Bawang Barat, Senin (12/9/2022) pukul 10.00 wib.

Personel Sat Samapta Polres Tulang Bawang Barat melaksanakan pengamanan dan monitoring situasi kamtibmas di SPBU yang berada diWilayah Hukum Polres Tulang Bawang Barat.

Dalam kesempatan ini Personel Sat Samapta Polres Tulang Bawang Barat berkoordinasi dengan penanggung jawab dan petugas SPBU terkait situasi serta keamanan di SPBU dan sekitarnya, serta monitoring situasi terkait kenaikan harga BBM.

Bacaan menarik :  HIPMI Lambar Buka Pendaftaran Caketum Periode 2024-2027

Diharapkan adanya komunikasi yang baik antara warga dengan Kepolisian dapat memudahkan terciptanya keamanan dan ketertiban lingkungan yang kondusif.

Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Sunhot P. Silalahi , S.I.K, M.M melalui Kasat Samapta Polres Tulang Bawang Barat AKP Harry Suryadi, S.H, Mengatakan ” Personel Sat Samapta melaksanakan himbauan dan Pengamanan agar petugas SPBU khususnya yang bertugas agar tetap waspada dan berhati-hati saat bekerja,” ujarnya

AKP Harry menambahkan dengan adanya Kenaikan Harga BBM “Diharapkan Masyarakat, selalu menjaga kondusifitas dan tidak terpengaruh Propokasi yang akan merugikan kita semua,” tutupnya.

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!