Menyambut HUT Bhayangkara Ke-76, Satlantas Polres Lampung Barat Giat Baksos dan Bansos Di Berbagai Wilayah

Penulis :

Samsul Hadi

Lampung Barat-Menyambut HUT Hari Bhayangkara ke-76 Tahun 2022, Polres Lampung Barat Polda Lampung menggelar serangkaian kegiatan Bantuan Sosial dan Bakti Sosial Religi di tempat-tempat ibadah di wilayah hukum Lampung Barat dan Pesisir Barat.

Kegiatan Bhakti Sosial dan pemberian bantuan sosial di laksanakan di seluruh Polsek yang berada di wilayah hukum Polres Lampung Barat yaitu Kabupaten Lampung Barat dan Pesisir Barat.

Satlantas Polres Lampung Barat dalam peringatan HUT Bhayangkara Ke-76, melaksanakan berbagai kegiatan, pemberian bantuan sembako kepada warga masyarakat kurang mampu, serta membersihkan tempat ibadah umat beragama baik muslim maupun non muslim di seluruh wilayah hukum polres Lambar.

Dikatakan Kapolres Lampung Barat AKBP. Hadi Saepul Rahman S,iK, M.M., melalui Kasat Lantas Iptu. David Pulner SH., Kegiatan Bakti Sosial (Baksos) dan Bantuan Sosial (Bansos) Dalam Rangka Peringatan Hari Bhayangkara ke 76 Tahun 2022

Bacaan menarik :  Polres Lampung Barat Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Illegal Satwa liar Kucing Hutan.

” Dalam rangka HUT Bhayangkara ke 76 Polres Lampung Barat melaksanakan Bakti Sosial dan Bantuan Sosial di wilayah Polres Lampung Barat dalam mendukung Pemulihan Ekonomi dan Reformasi Struktural untuk mewujudkan Indonesia tangguh – Indonesia Tumbuh” terang Kasat Lantas Lambar Iptu David.

Selanjutnya kegiatan ini merupakan wujud kecintaan Satlantas Polres Lampung Barat kepada masyarakat.

“Semoga kegiatan kemasyarakatan seperti Bakti Sosial Religi dan Bantuan Sosial ini dapat menjalin hubungan antara Polri dengan masyarakat menjadi lebih harmonis dan lebih baik lagi” tutupnya.

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!