LANTAMAL III GELAR UPACARA HARI DHARMA SAMUDERA 2023

Penulis :

Lucky sun

  Jakarta,traznews.com

menggelar upacara peringatan Hari Dharma Samudera tahun 2023 yang dipimpin Wakil Komandan Lantamal III Kolonel Laut (P) Heri Prihartanto diikuti Prajurit dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) lantamal III di Lapangan Apel Mako Lantamal III jl. Gunung sahari no 2 Ancol Jakarta Utara, Senin(16/01/2023).

 

Peringatan Hari Dharma Samudera terpusat di KRI Banda Aceh BAC-593 dipimpin langsung Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali dihadiri Komandan Lantamal III Jakarta Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr.Opsla., M.Han beserta Pejabat Utama Mabesal dan Pangkotama wilayah Jakarta.lainnya.

 

Enam puluh tahun yang lalu, satu peristiwa di laut Arafuru menjadi lukisan tinta emas dalam lembar sejarah perjalanan bangsa Indonesia. putra-putra bumi pertiwi gugur dalam keberanian yang tak terbayangkan. dengan kapal yang jauh lebih kecil, sama sekali tidak mengecilkan semangat patriotisme mereka untuk melawan armada Belanda. dengan lantang, Komodor Yos Soedarso berseru, “Kobarkan Semangat Pertempuran!!!”. satu pekik yang membakar semangat perlawanan prajurit RI Matjan Tutul. mereka tau, peluang berhasil hampir mustahil, tetapi mereka terus bertempur dan menolak untuk menyerah.

Bacaan menarik :  Jelang Hari Armada RI Tahun 2023, Danlantamal I Pimpin Ziarah Ke TMP Bukit Barisan Medan dan Anjangsana

 

Hari Dharma Samudera pada hakekatnya merupakan wujud penghormatan kepada para pahlawan, pejuang dan tokoh TNI Angkatan Laut yang telah mendarmabaktikan jiwa raganya bahkan merelakan hidupnya demi kejayaan bangsa dan negara dalam berbagai peristiwa pertempuran laut yang terjadi untuk mempertahankan Negara Kesatuan Republik Indonesia hingga kemerdekaan diproklamasikan.

 

Peristiwa itu adalah teladan sempurna dari sikap ksatria, semangat patriotisme, jiwa korsa, kerelaan berkorban, dan perjuangan tanpa pamrih para pahlawan-pahlawan samudera. Nilai-nilai kepahlawanan dan perjuangan itu harus terus diabadikan dalam setiap hati sanubari prajurit jalasena dan diwariskan kepada generasi penerus bangsa.

Bagikan postingan
Viral di tiktok adanya begal, tekab 308 polres pesisir barat langsung bergerak, ternyata itu korban laka lantas
0
Agung Imam Prasetiyo Ambil Berkas Penjaringan Bakal Calon (Balon) Wakil Bupati (Wabup) Di kantor PDI Perjuangan Lampung Barat .
0
PT Sawit Sumbermas Sarana TBK, Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Dan Luar Biasa & Paparan Publik.
0
Kunjungan Sesko TNI Ke RCAFH, Kamboja Mempererat Hubungan Bilateral Kedua Negara Khususnya Bidang Pertahanan
0
Samapta Polsek Matraman Lakukan Mitigasi Tawuran Dengan Menjadikan Polri Sebagai Sahabat   Di  Sekolah
0
Hasil Pencurian Sepeda Motor di Tambora, Pelaku Pergunakan Untuk Judi Slot dan Beli Narkoba
0
Peringati HUT Ke 25 Tiyuh Margodadi Gelar Sholawat Dan Doa Bersama
0
Polsek Suoh Tingkatkan Patroli Jelang Panen kopi.
0
Drs. Nukman, MM., Ke Jawa Timur  Menghadiri Upacara Peringatan Hari OTODA Ke- XXVIII  2024.
0
Ikatan Alumni Teknik Sipil ITB (ALSI) Menggelar Halal Bihalal & Sharing Session Dengan Tema “Keuangan Syariah: Alternatif Solusi  Untuk Pembiayaan Insfrastruktur”
0
Tim Patroli Perintis Presisi Polres Jakbar Gagalkan Aksi Tawuran, 5 Remaja Berikut Sajam Diamankan
0
Motor Hilang 2 Bulan, Saeful Bersyukur Ditemukan Kembali Motornya di Polsek Tambora
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!