Lanal Dumai Terima 7 (Tujuh) Unit Sepeda Motor Dari Kemhan RI Guna Dukung Tugas Babinpotmar

Penulis :

Lucky sun

TNI AL, Dumai,traznews.com Pangkalan TNI AL (Lanal) Dumai menerima 7 (tujuh) unit sepeda motor yang terdiri dari 6 (enam) unit jenis Kawasaki KLX 150 dan 1 (satu) unit Honda CRF bantuan dari Kementerian Pertahanan (Kemhan) Republik Indonesia, Kamis (07/03/2024).

 

Pada kesempatan tersebut, Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Boy Yopi Hamel, M.Tr.Hanla., M.M., secara langsung mendistribusikan bantuan kendaraan dari Kemhan RI kepada para Bintara Pembina Potensi Maritim (Babinpotmar) yang bertugas di Pos Angkatan Laut (Posal) di jajaran Lanal Dumai sekaligus menyampaikan bahwa diharapkan dengan adanya motor tersebut, tugas Babinpotmar Lanal Dumai dapat dilaksanakan dengan baik guna melayani masyarakat pesisir.

 

Turut hadir dalam kegiatan antara lain, Paspotmar Mayor Laut (PM) Efendi Samosir, Dandenpomal Mayor Laut (PM) Syaparudin, PgS. Pasops Lettu Laut (P) Dian Sri Hariadi, Dansatma Kapten Laut (KH) Arief Rahman Hakim, Perwira, Bintara, Tamtama dan PNS Lanal Dumai.

Bacaan menarik :  Perkecil Keinginan Perbesar Rasa Syukur.

 

(Pen Lanal Dumai)

Bagikan postingan
Ispahan Setiadi Hadiri Bimtek Dan HUT ke-18 Partai Hanura
0
Dewanto, Anggota DPRD Toli Toli, Apresiasi Fokus Ketum Hanura pada Pertanian
0
Pasdisata Kabilangan Berharap Partai Hanura Menjadi Partai Besar pada 2029
0
Partai Hanura Menggelar Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-18  Di Ancol
0
Jelang Nataru, Ditreskrimsus Polda Lampung Imbau Pedagang Hindari Praktik “Nakal” Penimbunan Bahan Pokok
0
Terpilih Secara Aklamasi Ketua RT 04 RW 06 Azies Mulyadi Komitmen Jalankan Program Pemerintah
0
Polsek Tanah Abang Ungkap Kasus Pengeroyokan  Di Kebon Kacang, Satu Orang Tewas 
0
Polres Lampung Barat Gelar Upacara Peringatan Hari Ibu ke-96
0
LPK ORINES SANTANE CENTER Rayakan Natal Pertama Dengan Penuh Sukacita
0
Arief Ibrahim Dilantik Sebagai Anggota DPRD Termuda Di Morowali Utara
0
Muchammad Sulaiman  Angota DPRD kabupaten Pasuruan  Hadir Di HUT  ke 18  Partai Hanura 
0
Tulang Bawang Raih WTP KE-10 Bukti Tata Kelola Hebat
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!