Komandan Kodim 0422/LB Hadiri Pisah Sambut Kapolres Lampung Barat

Penulis :

Samsul Hadi

Lampung Barat, 2 Agustus 2024 – Komandan Distrik Militer (Kodim) 0422/Lampung Barat, Letkol Inf RintobWijaya, S.A.P., M.I.POL., M.HAN menghadiri acara pisah sambut Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Lampung Barat yang berlangsung hari ini. Acara tersebut dilaksanakan di Aula Keagungan Lampung Barat dan dihadiri oleh berbagai pejabat daerah, tokoh masyarakat, serta seluruh jajaran Polres Lampung Barat. Jumat(02/08)

Dalam acara ini, Kapolres yang lama AKBP Riky Widya Muharam, S.H., S.I.K Menyampaikan , “Secara resmi menyerahkan tugas dan tanggung jawabnya kepada Kapolres yang baru, AKBP Rinaldo Aser, S.H., S.I.K., M.Si “

Letkol Inf Rinto Wijaya, S.A.P., M.I.POL., M.HAN dalam sambutannya mengucapkan terima kasih atas kerjasama yang telah terjalin selama ini antara TNI dan Polri di bawah kepemimpinan AKBP Riky Widya Muharam, S.H., S.I.K”

Bacaan menarik :  Wahyuda Pratama Pelajar Asal SMA Negeri 1 Sekincau, Masuk Dalam 100 Ketua OSIS Terbaik Se-Indonesia.

” Ia juga mengharapkan sinergi yang lebih baik lagi dengan Kapolres yang baru, AKBP Dedi Supriyadi, dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Lampung Barat.

AKBP Rinaldo Aser, S.H., S.I.K., M.Si dalam pidato perdananya menyampaikan rasa terima kasih atas kepercayaan yang diberikan kepadanya. Ia berkomitmen untuk melanjutkan program-program yang sudah berjalan serta meningkatkan koordinasi dengan seluruh pihak terkait demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif di Lampung Barat.

Acara pisah sambut ini ditandai dengan penandatanganan berita acara serah terima jabatan, pemberian cenderamata, dan ramah tamah yang penuh keakraban. Kegiatan ini mencerminkan komitmen Polres Lampung Barat untuk terus memperbaiki pelayanan dan menjaga stabilitas keamanan di wilayahnya.

Bacaan menarik :  Suasana Haru Warnai Kegiatan Jumling AKP.Hi Sahril Paison di Pekon Giham Sukamaju .
Bagikan postingan
Meriahkan HUT RI Ke-79  Pekon Sukamulya Adakan Perlombaan
0
Pabrik Pemilahan Sampah di Tangsel Sudah Lama di Tolak Warga Namun Tetap Aja Berjalan
0
TK Muslimat NU Kunjungi Sat Lantas Polres Lampung Barat.
0
Lepius Yikwa ,S.Sos Siap Menjaga Ketertiban Pilkada 2024 Di Mamberamo Tengah
0
Vidio Caca, Penari Ular Cilik
0
Pos Lantas Pinus Polsek Sumber Jaya Laksanakan Patroli Malam untuk Jaga Keamanan dan Ketertiban
0
Polres Lampung Barat Laksanakan Patroli Dialogis di Tempat Wisata dan Pusat Keramaian
0
Kasad Berhasil Meraih Penghargaan  Di Nawacita Award 2024, Kategori Pertahanan Dan Keamanan 
0
Begini Respon Saat Qudratul Ikhwan Hadiri Maulid Nabi di Pesantren Darul Ishlah
0
3 Atlet Judo Polri Tambah Emas Dan Perak Di PON XXI Aceh Sumut
0
Dekatkan Diri Lewat Ngopi Kamtibmas, Polsek Pulogadung Sampaikan Pesan Kamtibmas
0
Persija vs Dewa United, Polisi Kerahkan 2.178 Personel Di GBK Senayan
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!