Kapolda Lampung Ajak Masyarakat jaga “World Surfing League (WSL) Krui Pro 2024” Kondusif dan Peluang Memajukan Lampung

Penulis :

LAMPUNG-Kapolda lampung Irjen Pol. Helmy Santika mengajak masyarakat untuk menyukseskan perhelatan surfing internasional World Surfing League (WSL) Krui Pro 2024 yang berlangsung mulai 28 Mei – 4 Juni 2024. dengan tetap menjaga situasi yang kondusif di Lampung.

“Kami mengimbau sebagai tuan rumah yang baik, Masyarakat lampung harus mendukung, dengan momentum ini harus kita manfaatkan dengan baik,” kata Irjen Pol. Helmy Santika, Senin (27/05/2024)

Helmy pun mengajak Masyarakat lampung secara umum agar menjadikan perhelatan tahunan ini menjadi peluang, baik dalam pengembangan wisata, kuliner, UMKM hingga menarik investor dalam pengembangan usaha yang lebih besar.

Sebelumnya jajaran Polda Lampung telah memastikan bahwa perhelatan internasional tersebut pihaknya telah melakukan berbagai Langkah baik Preemtif dan Intelijen termasuk sosilisasi agar terjaminya keamanan bagi Masyarakat maupun para peserta dan official yang datang.

Bacaan menarik :  Kondisi Mental Yang Sehat, Tidak Dapat Terlepas Dari Kondisi Kesehatan Fisik Yang Baik

Untuk memastikan kesiapan pengamanan selama perhelatan WSL krui Pro, Polda Lampung telah melakukan pelatihan bagi police turis dengan pembekalan Bahasa Asing, sosilisasi kegiatan melakukan bidang Humas, Tim Rescue, hingga Satuan gugus tugas Preemtif dan Preventif.

 

Bagikan postingan
Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2024 Digelar di JCC, Hadirkan 500 Lebih UMKM
0
Peraih Medali Emas Karate O2SN Dunia Kejar Cita-cita Jadi Polwan
0
Regina Ikut Seleksi Akpol Demi Pendidikan Gratis, Tak Mau Bebani Ortu
0
Pengungkapan Kasus Curanmor di Polres Metro Jakarta Utara
0
Kapolri Buka National Open Karate Championship di Pakansari Bogor
0
Jum’at Curhat, Polsek Sekincau Ajak Warga Jaga Kamtibmas.
0
Ciptakan Pilkada Serentak 2024 Aman dan Damai di NTB, Kaops NCS Polri Minta Para Kapolres Bisa Kelola Potensi Konflik
0
Bersama NCS Polri, Masyarakat NTB Kompak Jaga Kondusifitas Pilkada Serentak 2024
0
Polres Jakbar Gelar Ngopi Bada Ashar Untuk Persiapan  Pilkada 2024 Yang Aman Dan Kondusif
0
Peraih Medali Emas Olimpiade Siswa Persiapkan Diri 2 Tahun Untuk Seleksi Akpol
0
Ditreskrimsus Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Penipuan Trading Forex
0
Rapat Paripurna DPRD Jawaban Pj Bupati Pringsewu Pandangan Fraksi-fraksi
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!