Danlantamal I Belawan Pimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-95 Tahun 2023

Penulis :

Lucky sun

TNI AL, Belawan,- Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) I Belawan Laksamana Pertama TNI Johanes Djanarko Wibowo memimpin pelaksanaan Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-95 Tahun 2023 dengan tema “Bersama Majukan Indonesia,” bertempat di Lapangan Apel Mako Lantamal I, Jalan Serma Hanafiah No. 01, Belawan, Sumatera Utara, Sabtu (28/10/2023).

 

Danlantamal I, membacakan amanat Menpora RI Ario Bimo Nandito Ariotedjo menyampaikan bahwa setiap pemuda perlu mempunyai Visi, Misi dan Peran Strategis untuk 30 tahun mendatang agar pembangunan dapat berlari lebih cepat. Startegi paling ampuh adalah dengan tolong-menolong lintas generasi dan gotong royong lintas sektor. Karena kerja kolaboratif ini sesuai dengan amanah UU Nomor 40 Tahun 2009 tentang Kepemudaan dan juga sesuai dengan Perpres Nomor 43 Tahun 2022 tentang koordinasi lintas sektor penyelenggaraan pelayanan kepemudaan agar implementasi koordinasi lintas sektor tersebut efektif menuju pencapaian Indeks Pembangunan Pemuda (IPP).

Bacaan menarik :  Kunjungan Kerja Kapolda Metro Ke Polres Pelabuhan Tanjung Priok

 

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Wadan Lantamal I, para Pejabat Utama, Kadis dan Kasatker Lantamal I, para Komandan KRI Lantamal I, Prajurit dan PNS Lantamal I, serta Yonmarhanlan I.

 

(Dispen Lantamal I)

Bagikan postingan
Divisi Humas Polri Gelar Supervisi Dan E-learning di Polda Malut
0
Polisi Ungkap Kronoligis Lengkap Kasus Pencabulan Anak Di Panti Asuhan Tangerang
0
Penemuan mayat berkelamin perempuan di Pemangku Sidomulyo Pekon Suka Negara kec. Ngambur kab. Pesisir Barat
0
SPJI Menyapa Sekolah di SMA Negeri 1 Sukau
0
Jaga Kebugaran Tubuh Kapolsek Sekincau Beserta Anggota Olahraga Bersama Pemuda Betung Sukosari.
0
Menkominfo Blokir Aplikasi TEMU Untuk Melindungi Pelaku UMKM Dari Produk Asing 
0
Tepat di hari Ulang tahunnya Rifaie Arif Kembali dipercaya Nahkodai PWI Lambar Masa Bakti 2024-2027
0
Ayah Vadel Badjideh Berkata Kasus Loly itu Hanyalah Sebuah Drama
0
Pj. Bupati Marindo Kurniawan Terima Audiensi PD IWO Pringsewu
0
Kominfo Hadiri Peresmian JST1 Bersama Pusat Data Bersama Digital Data Centres (BDDC)
0
Fokus pada Kabupaten Konservasi, Cabup Lampung Barat Kunjungi TPA Bahway
0
AJI Buka Suara Soal Maraknya Oknum Penyalahguna Profesi Jurnalis di Lampung Barat
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!