Ziarah Nasional Dalam Rangka HUT TNI Ke 78 Tahun 2023 di Provinsi Riau

Penulis :

Lucky suryani

 Dumai,traznews.com Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Kariady Bangun, beserta Ketua Jalasenastri Cabang 4 Korcab I DJA I Ny. Flo Kariady Bangun, melaksanakan Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan, Jalan Jendral Sudirman, Kelurahan Simpang Empat, Kecamatan Pekanbaru Kota, Provinsi Riau, Rabu (04/10/2023).

 

Ziarah Nasional tersebut dalam rangka memperingati HUT TNI Ke-78 Tahun 2023.

 

Turut hadir dalam kegiatan, Wakil Gubernur Riau Brigadir Jenderal TNI (Purn) H. Edy Afrizal Natar Nasution, S.IP., Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal, S.I.K., M.H., Danrem 031/Wirabima Brigjen TNI Dany Rakca Andalasawan, Danlanud Roesmin Nurjadhin Marsma TNI Mohammad Nurdin, Kabinda Riau Brigjen TNI R.Wibosono, Aspidmil Kejati Riau Kolonel Laut (KH) Faisol, dan Kepala Kejaksaan Negeri Pekanbaru Asep Sontani Surya Sunarya, S.H., C.N.

Bacaan menarik :  Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke-78, Polda Metro Jaya Gelar Silaturahmi Bersama Insan Pers

 

Ditempat yang berbeda, Komandan Lanal Dumai diwakili oleh Palaksa Letkol Laut (PM) Priatno, S.H., M.H., beserta Prajurit Lanal Dumai dan Jalasenastri Cabang 4 Korcab I DJA I melaksanakan Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Damai Sentosa, Jalan Sukarno-Hatta, Kelurahan Bagan Besar, Kecamatan Bukit Kapur, Kota Dumai.

 

(Pen Lanal Dumai)

Bagikan postingan
MD KAHMI Lampung Barat Dukung Program Pusat salurkan PMT terhadap masyarakat
0
Pasca Gas Amal Trail Adventure Way Ngison, Panitia Penyelenggara Perbaiki Jalan Yang Rusak.
0
Polda Metro Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
0
Pecah Ban Depan, Truck Muatan Bata Nyaris Masuk Jurang Tanjakan Giham.
0
Polsek Duren Sawit Berhasil Ungkap Tiga Kasus Kriminal
0
Jalankan Program Asta Cita, Polres Bandara Soekarno Hatta Bongkar Dua Kasus TPPO
0
Operasi ‘Mantap Praja Jaya 2024’: Polda Metro Jaya Turunkan 180 Personel untuk Kampanye Pilkada
0
Tim Renakta Ditreskrimum Polda Lampung Gulung Jaringan PRostitusi Online di Bandar Lampung
0
Pujakesuma Lambar Silaturahmi Ke Dewan Penasehat Pujakesuma Parosil Mabsus
0
Pafi Desahansisi: Memberikan Vaksin Kesehatan Masyarakat Bagi Desa Hansisi
0
Tinjau Lokasi Bencana Angin Kencang di Sukoharjo Pringsewu, Kapolda Berikan Tali Asih
0
Aloysius Desak Presiden Perintahkan BPN Jabar Batalkan Hak Guna Bangun kepada Anak Perusahaan PT Summarecon
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!