Upacara Pembukaan OJT Tamtama Remaja Lanal Simeulue

Penulis :

Lucky sun

Simeulue,traznews.com

11 Oktober 2022,– Komandan Pangkalan TNI AL Simeulue Letkol Laut (P) Hendra Dwinanto, S.H., M.Tr. Opsla., membuka pelaksanaan On Job Training (OJT) Tamtama Remaja Lanal Simeulue yang didahului dengan Upacara Pembukaan di Lapangan Apel Mako Lanal Simeulue, Senin (10/10/2022).

 

Dalam sambutannya, Komandan Lanal Simeulue menyampaikan bahwasanya OJT merupakan salah satu program TNI AL yang wajib dilaksanakan oleh seluruh prajurit remaja yang baru saja menyelesaikan pendidikan di Kodiklatal ataupun di Satdik TNI AL sebelum menempati jabatan di Pendirat atau KRI.

 

“Ini merupakan proses pembinaan yang dilaksanakan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan serta pembekalan bagi prajurit-prajurit muda sehingga diperoleh gambaran tentang tugas-tugas yang akan dihadapi sesuai dengan profesi atau korps masing-masing,” ujar Danlanal Simeulue.

Bacaan menarik :  Tersangka Kasus KDRT Di Kembangan Tidak Ditahan, Ini Penjelasan Polisi

 

Penyelenggaraan OJT ini selaras dengan salah satu Perintah Harian Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal Laksamana TNI Yudo Margono yakni pembangunan SDM TNI AL yang unggul dan profesional.

 

(Pen Lanal Simeulue)

Bagikan postingan
Kabupaten Banyuwangi Raih Penghargaan Inovasi Antar Moda Transportasi Di Travel Hub Space 2024
0
Ormas MUB Gelar Penggalangan Dana  Untuk  Kelurahan Rua, Kecamatan Maluku Utara Akibat Banjir Bahdang
0
Avene Hyaluron Activ B3 Aqua Cream-In Gel Menunda Penundaan Kulit
0
SUHU BAND Meriahkan HUT TNI AL ke-79 Di Koarmada RI, Kemayoran Jakarta Dengan Lagu “Patriotik”
0
Naval Base Open Day  “Aku Cinta Laut”  HUT TNI AL Ke 79 Tahun 2024 Sukses Di Gelar
0
Kadivhumas Sampaikan Apresiasi Kapolri ke Anggota yang Jadi Penggali Kubur
0
PT Aman Rezeki Indonesia Tampilkan Inovasi Di Travel Fair Hub Space 2024
0
Polri Siap Amankan Kepulangan Paus Fransiskus, 1.165 Personel Gabungan Dikerahkan
0
Gandasari Hadir Di Travel Fair Hub Space 2024 
0
Dinas Perhubungan Kabupaten Gianyar Raih Penghargaan Di Hub Space 2024
0
Jumat Curhat di Pekon Sidodadi Kecamatan Pagar Dewa, Paison Ajak Warga Jaga Kerukunan
0
Pemerintah Tiyuh Margodadi realisasikan BLT DD Periode Bulan Juni Sampai September
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!