Saatnya Generasi Muda Berpesta Dan Peduli Politik di Pesta Rakyart

Penulis :

Tim Redaksi

Jakarta,traznews.com 17 Januari 2023 – Festival seni dan hiburan bernuansa politik terbesar dan pertama di Indonesia, Festival Pesta Rakyart, siap diselenggarakan untuk kaum muda menunjukkan berpartisipasi mereka secara aktif dan berdaya di ruang politik. Acara ini menghadirkan sejumlah figur publik serta banyak talenta berbakat dari lintas generasi.

 

Festival Pesta Rakyart akan diadakan selama 2 hari pada tanggal 18-19 Maret 2023 di JIEXPO Kemayoran, Jakarta. Tema yang diangkat adalah Bikin Politik Jadi Asyik untuk mendukung generasi muda ambil peran dalam politik sebagai pemangku kepentingan dengan menggabungkan banyak industri di dalamnya. Sehingga, tidak hanya teredukasi, anak muda juga bisa bersenang-senang tanpa ada batasan.

Bacaan menarik :  ASPERS DANLANTAMAL III PIMPIN UPACARA BENDERA

 

Konsep yang diberikan oleh acara ini yaitu menggabungkan pertunjukan seni dengan edukasi tentang politik yang nantinya akan diaplikasikan melalui stand up comedy, podcast dan penampilan musik dari deretan musisi papan atas. Nama-nama tersebut di antaranya adalah Slank, Maliq & D’Essential, Mahalini, Inul Daratista, d’Masiv, penampilan stand up comedy dari Marshel Widianto, Oza Rangkuti, Adriano Qalbi dan Dustin Tiffany dan masih banyak lagi.

 

Yang menjadi daya tarik lainnya, acara ini menyediakan area wahana permainan untuk para pengunjung mendapatkan pengalaman baru seperti permainan rodeo, vending machine, ular tangga politik, tangga kekuasaan, photobooth dengan output E-KTP dan berbagai aktivitas seru lainnya.

Bacaan menarik :  Rapat Kerja Nasional (Rakernas) digelar selama tiga hari 15 -17 Juni 2022 di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta.

 

“Kalau penasaran, mending datang, untuk tahu unik dan serunya. Daripada ga datang, eh nyesel. Karena ini pesta rakyat yang sesungguhnya, acara edukasi politik pertama di Indonesia dengan kegembiraan seni.” ucap Gianluigi , CEO Komisi.

 

Syifa Ghifarin, CEO Refresh Mediatama menjelaskan  “Pesta Rakyart dengan definisi sesungguhnya. Riak suara anak muda sangat ditunggu di festival ini, ada suara hati di ghosting doi, ada juga suara rakyat yg di ghosting janji petinggi. Rakyart, kami tunggu kedatangan nya!”.

 

Festival Pesta Rakyart dibuka untuk semua kalangan. Kamu bisa mendapatkan tiket nya melalui goers.co/festivalpestarakyart. Informasi lengkapnya bisa langsung diakses melalui instagram @pestarakyart.

 

Untuk keterangan lebih lanjut

Bacaan menarik :  Milad Peri Persaudaraan Relawan Indonesia Ke - 3 , Merajut Kebersamaan Dalam Persaudaraan, Memajukan Organisasi PERI Untuk Pengabdian "

Novya Nasrati

novya.sponsorship@gmail.com

0821 1393 8072

Bagikan postingan
PolseK Sekincau Gercep Datangi Lokasi di Temukanyan Mayat yang di Duga ODGJ.
0
Empat Pejabat Eselon II Lingkup Pemkab Lambar Pindah Posisi.
0
Warga Pekon Sidomulyo Serngit Keluhkan Tegangan Listrik Yang Kerap Spaning.
0
Relawan Prabowo-Gibran PAPERA Jatim Ikut Memeriahkan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden Di Monas 
0
Luar Biasa! Pidato Perdana Presiden Prabowo Dari Korupsi Hingga Palestina Getarkan Ruang Sidang
0
Oknum Polsek Cisauk Di Duga “86” Dengan beberapa Pelaku Tawuran Kenapa Satu Orang Yang Ditangkap “Kuasa Hukum PELAKU Dan KORBAN Tidak Terima”
0
Meriahkan Pelantikan Prabowo-Gibran, Masyarakat Antusias Hadiri Pesta Rakyat
0
Presiden GANN Hadiri Pelepasan Jokowi Di Halim Perdanakusuma   Dan Pesta Rakyat Di Istana 
0
Beredar Vidio, Mahasiswa UIN asal Lampung Barat Dianiaya oleh 2 Pria di Bandar Lampung.
0
Polisi Buka Tutup Sudirman- Thamrin Saat iring-iringan Presiden Dan Wapres
0
Polri Dan Grab Perkuat Kolaborasi Untuk Pelayanan Optimal Bagi Masyarakat
0
TNI-Polri Sterilisasi Gedung DPR MPR Jelang pelantikan Presiden Dan wakil presiden
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!