PT DGW Lakukan Gerebeg Pasar Di Lampung Barat.

Penulis :

Samsul Hadi

LampungBarat-PT. DGW (Dharma Guna Wibawa) laksanakan Grebek Kios di beberapa Kecamatan Yang ada di kabupaten lampung Barat.

Giat Gerebek Kios pada rabu (13/9) di laksanakan di dua lokasi yaitu Kecamatan Way Tenong bertempat di kios Bintang Tani milik Bapak Sumarmin pekon Padang Tambak, Serta Kecamatan Sekincau bertempat di Kios Niaga Tani milik Bapak Sutris Giham Balak Pekon Giham Sukamaju.

Dikatakan Firdaus Selaku Staff Marketing PT DGW Wilayah Sumbagsel menyampaikan, Kegiatan ini di laksanakan guna lebih memperkenalkan lagi produk produk yang dimiliki PT DGW kepada para petani yang ada di lampung Barat.

“Selanjutnya menjalin tali silaturahmi dengan para petani menjadi salah satu tujuan utama yang sangat perlu di lakukan” Kata Firdaus.

Bacaan menarik :  Letkol Inf Rinto Wijaya Dukung _Risk Assesment_ WSL Krui PRO 2024

Lanjutnya, Kami juga Mengapresiasi Semua Petani yang Telah percaya terhadap Produk Dari PT DGW ditengah Petani wilayah Sumbagsel Khususnya Lampung Barat.

“Terima kasih Semoga Hadirnya PT DGW mampu menjawab Kebutuhan Dasar Masyarakat Indonesia dan khususnya wilayah Lampung Barat, Mengingat Kesuksesan petani Merupakan Tujuan bersama Dalam Komitmen membangun Bumi Nusantara, didunia Sayuran Palawija dan Perkebunan” tutur Firdaus.

Sementara Ando salah satu petani muda yang ada di Giham balak sangat mengapresiasi kegiatan Gerebeg Pasar yang di lakukan PT DGW .

“Kegiatan Gerebeg Kios ini sangat bermanfaat sekali bagi kami para petani, kami lebih mengerti tentang cara penggunaan obat obatan apa yang harus di pakai saat tanaman kami terserang hama penyakit” kata Ando.

Bacaan menarik :  Menuju Ridhonya Allah SWT Dibulan Muharam 1444 Hijriah, Pekon Pampangan Gelar Pengajian Serta Santuni Puluhan Yatim Piatu.

Ando juga berharap kepada PT DGW agar sekiranya kegiatan Gerebeg Pasar sering diadakan.

“Kami sebagai petani sangat berharap agar kegiatan seperti ini sering di lakukan sehingga kami para petani dapat mengerti bagaimana cara menanggulangi serangan hama penyakit secara tepat dan produk obat yang pas tentunya bersama DGW” harapnya.

#Dgwsuksesbersamapetani

Bagikan postingan
LSM GMBI Lambar dan Pekon Srimenanti Tanda Tangani MOU Pendampingan Desa Wisata
0
Diduga Tenggelam Saat Mencari Ikan, Sarjono Warga Pekon Sukamaju Belum di Ketemukan .
0
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Gelar Deklarasi Damai Pilkada 2024,
0
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!