Peserta Latma Keris Marex Tahun 2023 Bagikan Sembako Kepada Warga 

Penulis :

Lucky sun

Dispen Kormar Sukabumi,traznews.com Usai melaksanakan Full Mission Profile (FMP) yang merupakan latihan puncak pada Latma Keris Marex Tahun 2023, para peserta latihan membagikan sembako kepada para warga di Puslatpurmar 6 Antralina, Jampang Tengah, Sukabumi  Jawa Barat (09/12/2023).

 

Pembagian sembako ini merupakan salah satu upaya Pembinaan Teritorial (Binter) kepada para warga di sekitaran daerah latihan dalam upaya menggerakkan roda ekonomi di wilayah daerah latihan.

 

Pada kesempatan tersebut, Dansatgas Latma Keris Marex Tahun 2023 Letkol Marinir Arief Bastian Sanusi Chaniago bersama 11th MEU Operation Officer, LtCol Jonathan Wagner dalam sambutannya mengucapkan banyak terima kasih kepada warga yang yang rumahnya berada di daerah latihan karena telah banyak membantu dan mendukung jalannya latihan selama ini hingga Latma ini dapat berjalan aman dan sukses sesuai dengan apa yang telah direncanakan.

Bacaan menarik :  Pengamanan Logistik Pilkada DKI Jakarta 2024 Di Kantor PPK Kecamatan Menteng

 

Tampak para warga yang hadir juga sangat senang dengan adanya latihan ini karena dapat melihat langsung bagaimana cara militer Indonesia dan militer Amerika Serikat berlatih peperangan.

 

“Saya ucapkan banyak terima kasih kepada warga sekitar yang telah menyambut serta menerima kami dengan baik disini, semoga hubungan baik ini dapat terus berjalan sampai dengan latihan-latihan berikutnya,” ujar Dansatgas.

 

Usai menerima pembagian sembako, para warga juga sangat antusias untuk dapat berfoto bersama para militer dari USMC dan hepikopter yang terpakir di lapangan bila Puslapurmar 6 Antralina.

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!