Perkuat Rasa Kekeluargaan, Forkopimda Kabupaten Simeulue Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal di Mako Lanal Simeulue

Penulis :

Lucky sun

TNI AL, Simeulue, traznews. Com Komandan Pangkalan TNI AL Simeulue Letkol Laut (P) Dwi Herdian Saputra, M.Tr.Opsla., didampingi Ketua Cabang 8 Korcab I DJA I Ny. Mirna Dwi Herdian Saputra bersama Forkopimda Kabupaten Simeulue gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal, bertempat di Gazebo SNB Eco Park Mako Lanal Simeulue, Senin (15/04/2024).

 

Danlanal Simeulue dalam sambutannya mengucapkan terima kasih atas kerjasamanya dalam masa tugasnya di Lanal Simeulue sekaligus berpamitan undur diri atas selesainya masa jabatan sebagai Danlanal Simeulue.

 

Acara Halal Bihalal tersebut bertujuan untuk memupuk dan mempererat tali silaturahmi antar unsur Forkompimda sekaligus sebagai sarana untuk saling bermaaf-maafan yang masih dalam suasana lebaran serta memperkokoh kebersamaan dan soliditas.

Bacaan menarik :  Lantamal I Laksanakan Patroli Bersama Forkopimda Sumut Amankan Malam Natal

 

Danlanal Simeulue juga mengucapkan rasa syukur selama masa tugasnya di Lanal Simeulue dan mampu melaksanakan tugas dengan aman dan lancar, serta situasi di wilayah kerja Lanal Simeulue juga tetap kondusif, aman, dan terkendali.

 

Turut hadir dalam kegiatan, Pj. Bupati Simeulue Ahmadlyah, S.H., Kapolres AKBP Sujoko, S.I.K., M.H., Plh. Kasdim Kapten Inf Harry Soesanto, Sekda Asluddin, S.E., M.Kes., Perwakilan Kejari, Kadishub Mulyawan Rohas, S.T., Sekdis Pol PP dan WH Taufiqurrahman, S.E., Kadis DKP Charles, S.Pi., M.Pi., Kadis Pariwisata Asmanuddin, S.H., M.H., Para Kepala SKPK, Para Perwira, Bintara, Tamtama, dan ASN Mako Lanal Simeulue.

 

(Pen Lanal Simeulue)

Bagikan postingan
Sai Di Pujei Satu, Song Bye Bung Tam
0
Polisi Hadir di Pasar Baru Way Kandis, Pastikan Keamanan Natal dan Tahun Baru
0
Alfian Anggota DPRD Muko Muko Hanura Ikuti Bimtek di Jakarta, Bahas Digitalisasi dan Swasembada Pangan
0
Polda Lampung Siapkan Pengawalan Estafet untuk Pemudik Nataru 2024-2025
0
Pimpin Peringatan Hari Ibu ke-96, Kapolda Lampung Ajak Kenang Peran Besar Perempuan
0
Ispahan Setiadi Hadiri Bimtek Dan HUT ke-18 Partai Hanura
0
Dewanto, Anggota DPRD Toli Toli, Apresiasi Fokus Ketum Hanura pada Pertanian
0
Pasdisata Kabilangan Berharap Partai Hanura Menjadi Partai Besar pada 2029
0
Partai Hanura Menggelar Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-18  Di Ancol
0
Jelang Nataru, Ditreskrimsus Polda Lampung Imbau Pedagang Hindari Praktik “Nakal” Penimbunan Bahan Pokok
0
Terpilih Secara Aklamasi Ketua RT 04 RW 06 Azies Mulyadi Komitmen Jalankan Program Pemerintah
0
Polsek Tanah Abang Ungkap Kasus Pengeroyokan  Di Kebon Kacang, Satu Orang Tewas 
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!