Kasdim 0503/JB Hadiri Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke 75 Di Walikota Jakarta Barat

Penulis :

Lucky sun

Jakarta ,traznews.com

Kasdim 0503/JB Letkol Inf Harry Ismail S,Ip.

menghadiri upacara peringatan Hari Bela Negara ke 75 di lingkungan Kantor walikota Jakarta Barat. Selasa, 19/12/23. Bertindak sebagai Irup walikota Jakarta Barat Uus Kuswanto.

 

 

 

Upacara diikuti unsur Forkopimko, para pejabat dan aparatur sipil Negara (ASN) lingkungan Pemkot Jakbar, pengurus DWP-TP PKK Jakbar, anggota Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) Jakarta Barat dan lainnya.

 

Membacakan amanat Presiden RI, Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto mengucapkan rasa syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, pada tanggal 19 Desember 2023 dapat memperingati Hari Bela Negara ke-75.

 

“Hari Bela Negara ini merupakan momentum bagi kita untuk Bersatu dan berkontribusi positif demi Indonesia maju yang kita cita-citakan,” katanya.

Bacaan menarik :  Kapolri Cek Langsung Produksi Migor Oleh  PT Mikie Oleo Nabati

 

Dikatakan, tantangan ke depan semakin tidak terduga. Bukan hanya menghadapi ancaman fisik, tetapi juga ancaman yang tak kasat mata. Pandemi, konflik global, revolusi teknologi, hingga krisis iklim telah membawa dampak dan risiko ketahanan negara.

 

“Kita harus memiliki jiwa Bela Negara sebagai pilar utama yang menjadikan kita tangguh dan cerdas dalam menghadapi situasi yang tidak menentu,” tandasnya.

 

“Semangat Bela Negara bukan hanya tanggung jawab aparat pertahanan, tetapi juga membutuhkan partisipasi aktif seluruh elemen masyarakat. Ini adalah tugas kita bersama dalam menjaga kesatuan dan persatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia.”

Bagikan postingan
LSM GMBI Lambar dan Pekon Srimenanti Tanda Tangani MOU Pendampingan Desa Wisata
0
Diduga Tenggelam Saat Mencari Ikan, Sarjono Warga Pekon Sukamaju Belum di Ketemukan .
0
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Gelar Deklarasi Damai Pilkada 2024,
0
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!