Kapolres Lampung Barat sambut pengurus perwakilan Pusat PSHT Lampung

Penulis :

Maliki/Sam

Lampung Barat – Kapolres Lampung Barat Akbp Heri Sugeng priyantho, S.IK, MH, menyambut pengurus perwakilan pusat PSHT ( persaudaraan setia hati terate) Lampung Brigjen inf Yuswandi, S.Sos beserta rombongan di Lamban Apung Jalan pantai wisata Labuhan Jukung Krui Kecamatan Pesisir Tengah Kabupaten Pesisir Barat, Minggu (18/09/2022).

Waktu kegiatan tersebut pada hari sabtu 17 September 2022 sekira Pukul 17.00 WIB.

Turut hadir dalam kegiatan penyambutan tersebut yaitu Dandim 0422/LB Letkol Czi Anthon Wibowo, Danramil 422-03/Pesisir Tengah Kapten Inf Asyadi dan Ketua PSHT Cabang Pesisir Barat Kangmas Amin beserta perwakilan Warga PSHT Pesisir Barat.

Heri menuturkan bahwa rencana kegiatan Pengurus Perwakilan Pusat PSHT Lampung Brigjen inf Yuswandi, S.Sos adalah melaksanakan tatap muka dengan Warga PSHT cabang Pesisir Barat di Padepokan PSHT Pesisir Barat Pekon Rawas Kecamatan Pesisir tengah Kabupaten Pesisir Barat.

Bacaan menarik :  Jaga Anak-anak dari Kenakalan Remaja dan Lahgun Narkoba, Imbau Kapolres Lampung Barat saat Jum'at curhat

PSHT merupakan organisasi pencak silat yang memiliki banyak pengikut di berbagai daerah.

Dalam hal ini Polres Lampung Barat mengajak kepada organisasi pencak silat PSHT untuk bersama sama membantu menjaga situasi kamtibmas yang kondusif di wilayahnya masing-masing,” ungkap Kapolres.

Dan hindari segala gesekan dari perguruan pencak silat lain yang dapat menimbulkan gangguan dan keresahan ditengah masyarakat,” imbau Kapolres.

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!