Jalin Silaturahmi di Bulan Ramadhan, BPC HIPMI Jakarta Timur Gelar Buka Puasa Bersama

Penulis :

Team redaksi

Jakarta,traznews.com

Badan Pengurus Cabang Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (BPC HIPMI) Jakarta Timur menggelar buka puasa bersama yang berlangsung di Arimbi Pejaten Suites, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Rabu (5/4/2023).

 

Dalam kesempatan tersebut, Ketua Umum BPC HIPMI Jaktim Muhammad Arif menjelaskan, acara buka bersama pada malam hari ini merupakan rangkaian dari kegiatan HIPMI Jaktim dibulan ramadhan.

 

Selain buka bersama, HIPMI Jaktim juga mengadakan rapat badan pengurus lengkap. Dan nanti kedepannya akan ada pembagian 500 Wakaf Al-Quran untuk Masjid – masjid di wilayah Jakarta Timur

 

“Acara hari ini buka puasa bersama dari BPC HIPMI Jakarta Timur. Ini rangkaian kegiatan yang dilakukan Jakarta Timur, sekaligus kita ada rapat badan pengurus lengkap. Di kegiatan ini kita juga sekaligus mendonasi Wakaf Al-Quran sejumlah 500, Kita donasi Al-Quran. Rencana itu nanti kita kerjasama dengan HIPMI JAYA peduli, itu 250 Al-Quran akan kita sumbangkan, didistribusikan oleh HIPMI JAYA Peduli. 250 nya itu kita kerjasama dengan masyarakat ekonomi syariah Jakarta Timur, nanti di Masjid-masjid di Jakarta Timur,” jelas Arif.

Bacaan menarik :  PJ Gubernur HERU BUDI HARTONO Segera Melihat dan Survey Limbah Pengolahan Minyak PT DUA KUDA INDONESIA   

 

Arif berharap, acara buka bersama kali ini dapat memperkuat soliditas dan mempererat tali silaturahmi para anggota HIPMI Jaktim.

 

“Sebenernya mempererat silaturahmi, karena memang kan kita kegiatannya banyak dan lumayan fokus kepanitiaan kegiatan, jadi ini ajang kumpul-kumpul diluar kegiatan formal. Jadi harapannya bisa silaturahmi, makin solid buat (HIPMI) Jakarta Timur ke depan” harapnya.

 

Sebagai Ketua Umum, Arif berpesan kepada seluruh anggota HIPMI Jakarta Timur agar tetap solid dan memperkuat jaringan serta kolaborasi untuk menghadapi tantangan bagi para pengusaha muda kedepannya.

 

“Ya, semoga tetap solid kita gitu kan .Karena banyak tantangan bisnis ke depan kalau di hadapi sendiri-sendiri saya rasa sayang kan, HIPMI ini kan jaringan yang kuat dan luas menghadapi tantangan ke depan harus banyak kolaborasi,” kata Arif.

Bacaan menarik :  Komitmen dengan Kesetaraan Gender, 1 Polwan Dapat Bintang Dua Hingga Kapolres
Bagikan postingan
LSM GMBI Lambar dan Pekon Srimenanti Tanda Tangani MOU Pendampingan Desa Wisata
0
Diduga Tenggelam Saat Mencari Ikan, Sarjono Warga Pekon Sukamaju Belum di Ketemukan .
0
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Gelar Deklarasi Damai Pilkada 2024,
0
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!