Forum Oganisasi Wartawan Audensi Bersama Bupati Lampura Dalam Rangka Menjelang HPN

Penulis :

Risdi/Lu

Lampung Utara – Forum Organisasi Wartawan Lampung Utara audiensi bersama Bupati Lampung Utara beserta jajarannya pembahasan tentang perayaan Hari Pers Nasional (HPN), Selasa (25/01/2022).

Audiensi tersebut diadakan di Rumah Dinas, dan para Ketua beserta jajaran organisasi-organisasi tersebut disambut baik oleh Bupati Lampung Utara, H.Budi Utomo, SE.,MM.

Dikesempatan itu Deferiwansyah selaku Ketua Panitia Pelaksana Perayaan HPN, yang didampingi oleh Sekertarisnya Jauhari dan Bendaharanya yaitu Deferi Zan, menyampaikan tujuan dilaksanakannya perayaan tersebut merupakan suatu peringatan hari lahirnya insan pers, dan suatu bentuk kebanggan tersendiri apabila Bupati Lampung Utara dapat hadir langsung dalam perayaan tersebut.

“Untuk Bapak Bupati yang terhormat, suatu kebanggaan untuk kami sendiri, apabila bapak Bupati dapat hadir dalam perayaan HPN, yang merupakan hari besar bagi kami dan peringatan hari lahirnya insan pers,” ungkap Deferiwansyah.

Bacaan menarik :  Benih Lobster Senilai Rp 1,1 Miliar Dari Gudang Penampungan yang Digerebek Polda Lampung Akan Dikirim Ke Vietnam.

Penyampaian Deferiwansyah tersebut ditanggapi dengan baik oleh Bupati Lampung Utara H.Budi Utomo,SE. Ia menyampaikan bahwa sangat mendukung tujuan para rekan organisasi wartawan dengan adanya rencana perayaan HPN.

“Dimana perayaan tersebut dapat mempererat tali silaturahmi para rekan-rekan pers, dan dapat menumbuhkan atau memperkokoh sistem kerjasama yang baik antara rekan pers dengan Pemkab Lampung Utara,” ujarnya.

Selain itu ditambahkan juga oleh H.Budi Utomo, SE.,MM., harapan kepada rekan-rekan pers yang ada di Lampung Utara khususnya agar dapat menyediakan suatu berita yang bersifat membangun demi kemajuan Kabupaten Lampung Utara, dan berhak untuk memberikan kritik yang disertai dengan solusi yang baik,” pungkasnya.

Bagikan postingan
Polisi Buru Pengemudi Toyota Yaris ‘Koboi’ yang Todongkan Pistol .Di Tol Bekasi
0
Pengamanan Debat Ketiga Pilgub Jakarta: 1.516 Personel Dikerahkan, Pastikan Tidak Ada Ancaman
0
Polisi Kembali Tangkap 3 DPO Kasus Judi Online Komdigi, Total 22 Tersangka Diamankan
0
Pengamanan Logistik Pilkada DKI Jakarta 2024 Di Kantor PPK Kecamatan Menteng
0
Kapolsek Duren Sawit Hadiri Sosialisasi Pilkada 2024
0
Menjelang Pilkada DKI Jakarta 2024 Patroli Tiga Pilar Menteng Kontrol Kantor KPU Pusat RI
0
Berinteraksi Langsung! Ribuan Warga Berebut Swafoto dengan Kyay Mirza
0
Muswil PWDPI Lampung, Ike Edwin: Orang Sukses Karena Disiplin
0
Ketum GPMI Tegaskan Pentingnya Program Maghrib Mengaji, Tolak Dukungan Anies Baswedan
0
Kapolda Lampung Cek Langsung Kelengkapan Gudang Logistik Milik KPU Tulang Bawang
0
Debat Kandidat Kedua Paslon 01 Fauzi-Laras Komitmen Bangun Pringsewu Melalui Program Unggulan
0
Pembagian Dana BLT, Tahap I II III, Th.2024 Ke Pada 25 ( KPM ) Berjalan Kondusif.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!