PENCURIAN DENGAN KEKERASAN (BEGAL) KORBAN KARYAWAN SHOPEE

Penulis :

Luckysun

Jakarta,traznews.com

Polsek Kelapa Gading telah menangkap 3 (tiga) orang tersangka dengan inisial : MI, AD dan HA, karena melakukan tindak pidana Pencurian Dengan Kekerasan yang terjadi pada hari Minggu tanggal 29 Mei 2022 sekitar jam 00.30 Wib, di Jl. Raya Pegangsaan Dua KM 4,4 RT. 004 RW. 003 Kel. Pegangsaan Dua Kec. Kelapa Gading Jakarta Utara dilakukan oleh tersangka MI, AD dan HA, terhadap barang milik korban NF berupa Handphone merk Xiaomi Redmi Note 8 warna biru dengan kerugian materi sebesar Rp. 2.700.000,(dua juta tujuh ratus ribu rupiah). Adapun kronologis kejadian adalah sbb

 

:

Kapolsek Kelapa Gading Kompol.Vokky Herlambang di dampingi oleh Kanit Reskrim Iptu Fauzan. Menjelaskan kronologis tindak kejahatan pelaku BEGAL ” Pada hari Minggu tanggal 29 Mei 2022 , Pukul 00.30 wib, Korban dalam perjalanan pulang setelah selesai bekerja dengan menggunakan sepeda motor Honda Beat warna bitu tahun 2022 No. Pol B 3030 UXR ” ujar Vokky Herlambang.senin (30 /05/2022)

Bacaan menarik :  Koordinator Pedagang Pakaian, Rifai Sepakat Adakan Giat *Silaturahmi & Dialog Pedagang Thrifting dengan Mendag - Menkop - Pimpinan Kom VI DPR RI.

Korban melintas di TKP, dengan dibuntuti Pelaku sejumlah 3 orang Laki Laki, yg berboncengan naik dua unit sepeda motor.

Setelah dirasa aman, para pelaku melancarkan aksinya dengan memepet korban. Salah satu pelaku an Muslim llham turun membawa celurit dan langsung membacok punggung korban. Sedangkan pelaku an Hikmal Akbar alias Beng, mengintimidasi korban dengan celurit sembari mengendarai sepeda motor Honda Beat, berhasil merampas handphone milik korban dari genggaman tangan kirinya, ungkap Vokky Herlambang

Pelaku an Adit alias Muder mengambil Motor korban, namun karena korban berteriak minta tolong, terdengar oleh anggota Opsnal polsek kelapa gading yg sedang melaksanakan patroli dan masyarakat yang ada di sekitaran tkp.

Atas kerjasama antara korban, masyarakat dan anggota Opsnal Polsek kelapa Gading, akhirnya berhasil menangkap salah satu pelaku an Muslim Ilham berikut barang bukti 1 bilah celurit bergagang kayu warna hitam dan kaos lengan pendek warna kuning, tambahnya Vokky Herlambang

Bacaan menarik :  HUT ke-4 Tahun media online Aneka Fakta Berikan Santunan Kepada Panti Asuhan Yayasan Islam Media Kasih Cipadu

 

” Hasil pengembangan, pada hari minggu Tanggal 29-05-2022 pukul 12.30 wib, Polisi berhasil menangkap pelaku an ADIT DARMAWAN alias MUDER bin SOFYAN EFFENDY dengan barang bukti sepeda motor merk Honda Vario wama hitam No. Pol B 4136 TEV.

Sedangkan pelaku Hikmal Akbar alias Beng, berhasil diamankan pada hari yg sama, pukul 17.17 wib dikediamannya. Namun celurit dan handphone milik korban, serta sepeda motor yg digunakan sebagai alat, masih dalam pencarian “, tutupnya Vokky Herlambang.

Para pelaku mengakui sudah 6 kali melakukan begal, diantaranya :

2 kali di Kelapa.Gading, 1 kali di Cilincing, 2 kali di Tanah Abang dan 1 kali di Mangga Besar. A. TERSANGKA : 1. MI, Laki-laki, Jakarta 21 Th (Eksekutor Pembacokan Punggung Korban): 2. AD, Laki-laki, Jakarta 22 Th (Joki Honda Vario), 3. HA, Laki-laki, Jakarta 18 Th (Eksekutor Perampas HP Korban). B. BARANG BUKTI YANG DISITA :

Bacaan menarik :  Hut Ke 17 Bakamla Kuatkan Sinergitas Melalui Pertukaran Dan Informasi Serta Asean Coast Guard Forum

a. Duz Box Handphone merk Xiaomi Redmi Note 8 dan Kwitansi pembelian handphone:

b. Kaos lengan pendek warna kuning bertuliskan NV S BLE:

C. Senjata tajam jenis celurit bergagang kayu warna hitam berikut sarungnya bahan kulit wara cokiat,

d. Sepeda motor merk Honda Vario hitam No. Pol. : 4136-TEV.

C. PASAL YANG DILANGGAR : Pencurian Dengan Kekerasan Pasal 365 ayat (1) dan ayat (2) ke-2e KUHP dengan ancaman pidana penjara paling lama 12 (dua belas) tahun penjara.

Bagikan postingan
Novianti dan Ana Martila Hadiri Senam Bersama Ibu-ibu di Dua Tempat yang Berbeda
0
Ini Sosok Jagoan Yang Siram Korban Dengan Air Keras Di Pulo Gebang, Begini Pengakuannya Kepada Polisi
0
Kodim 0422 Lampung Barat Dan Seluruh Prajurit TNI-AD Seluruh Indonesia Dapat Kaporlap Baru Dari Bapak KASAD
0
Cegah beredarnya uang palsu Polsek Bengkunat laksanakan patroli rutin 
0
Waspadai Bahaya Judi, Polisi Tangkap Dua Pelaku Perjudian di Bandar Lampung
0
MD KAHMI Lampung Barat Dukung Program Pusat salurkan PMT terhadap masyarakat
0
Pasca Gas Amal Trail Adventure Way Ngison, Panitia Penyelenggara Perbaiki Jalan Yang Rusak.
0
Polda Metro Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
0
Pecah Ban Depan, Truck Muatan Bata Nyaris Masuk Jurang Tanjakan Giham.
0
Polsek Duren Sawit Berhasil Ungkap Tiga Kasus Kriminal
0
Jalankan Program Asta Cita, Polres Bandara Soekarno Hatta Bongkar Dua Kasus TPPO
0
Operasi ‘Mantap Praja Jaya 2024’: Polda Metro Jaya Turunkan 180 Personel untuk Kampanye Pilkada
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!