Ali Lubis Hadiri Deklarasi Dukungan Bang Japar Untuk Ridwan Kamil – Suswono

Penulis :

Lucky sun

Jakarta, Ormas  Bang Japar (Jawara & Pengacara) menggelar deklarasi dukungan bagi pasangan Ridwan Kamil dan Suswono dalam pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2024. Deklarasi ini dipimpin oleh Ketua Umum Bang Japar, Fahira Idris, dan dihadiri oleh anggota DPRD DKI Jakarta dari Fraksi Gerindra, Ali Lubis, di Gedung Nyi Ageng, DPD RI Jakarta Selatan, sabtu (26/10/2024).

 

Ketua Umum Bang Japar, Fahira Idris, menyatakan optimismenya bahwa dukungan dari Bang Japar akan menjadi kekuatan bagi Ridwan Kamil dan Suswono dalam membawa perubahan positif bagi Jakarta.

 

Anggota DPRD Jakarta Fraksi Gerindra, Ali Lubis, turut menyampaikan dukungannya dalam acara tersebut. “Deklarasi hari ini sangat luar biasa. Kita tahu Bang Japar sebelumnya sudah sukses mendukung dan memenangkan calon gubernur lainnya. Hari ini mereka memberikan dukungan penuh untuk Ridwan Kamil dan Suswono, dan ini tentu dukungan yang sangat berharga,” ujar Ali.

Bacaan menarik :  Pelaksanaan Pekerjaan Normalisasi Way Oyot di Sukoharjo 3 Tampak Amburadul

 

Ali juga menambahkan bahwa dirinya bersama rekan-rekan di Partai Gerindra akan mendukung dan mengawal setiap program yang dijalankan untuk kepentingan masyarakat Jakarta. “Partai koalisi ini cukup besar, dengan sekitar 80 hingga 94 orang di DPRD dan DPR. Kami siap mendukung program-program yang pro-rakyat,” ungkapnya.

 

 

Ali juga mengakui keberhasilan Ridwan Kamil dalam memimpin Jawa Barat, serta rekam jejak positif yang dimiliki oleh pasangan calon ini. “Saya berharap pasangan Ridwan Kamil dan Suswono bisa memenangkan Pilkada Jakarta. Semoga deklarasi hari ini memberikan semangat yang sama bagi masyarakat Jakarta lainnya untuk turut mendukung mereka demi masa depan Jakarta yang lebih baik,” tutupnya.

Bacaan menarik :  Mata Sang Rajawali : Ingin Sejahterakan Rakyatnya Luluk Novita Kepala Desa Cantik Sukorejo Bangun Wisata Suko Suko
Bagikan postingan
PJ Bupati Kabupaten Tulang Bawang Hadiri Pelantikan PJ Sekretaris Daerah Provinsi Lampung
0
Gasak Narkoba di Banjar Margo, Polres Tulang Bawang Tangkap Dua Pemuda Asal Mesuji
0
2 Pekerja PJA Lumbok Seminung Meninggal Dunia Kesetrum
0
Novianti dan Ana Martila Hadiri Senam Bersama Ibu-ibu di Dua Tempat yang Berbeda
0
Ini Sosok Jagoan Yang Siram Korban Dengan Air Keras Di Pulo Gebang, Begini Pengakuannya Kepada Polisi
0
Kodim 0422 Lampung Barat Dan Seluruh Prajurit TNI-AD Seluruh Indonesia Dapat Kaporlap Baru Dari Bapak KASAD
0
Cegah beredarnya uang palsu Polsek Bengkunat laksanakan patroli rutin 
0
Waspadai Bahaya Judi, Polisi Tangkap Dua Pelaku Perjudian di Bandar Lampung
0
MD KAHMI Lampung Barat Dukung Program Pusat salurkan PMT terhadap masyarakat
0
Pasca Gas Amal Trail Adventure Way Ngison, Panitia Penyelenggara Perbaiki Jalan Yang Rusak.
0
Polda Metro Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
0
Pecah Ban Depan, Truck Muatan Bata Nyaris Masuk Jurang Tanjakan Giham.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!