Ditlantas Polda Metro Jaya Gelar Rakernis Fungsi Lantas 2024

Penulis :

Lucky sun

Jakarta ,traznews com Kapolda Metro Jaya Irjen Pol. Karyoto, menghadiri acara Pembukaan Rakernis Ditlantas Polda Metro Jaya dengan tema “Polantas Polda Metro Jaya Yang Presisi Hadir Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi Yang Inklusif Dan Berkelanjutan Dalam Rangka Terwujudnya Indonesia Emas” diselenggarakan di Gedung BPMJ Polda Metro Jaya, Kamis (27/6/24)

 

Dalam Rakernis yang mengangkat tema “Polantas Polda Metro Jaya yang Presisi Hadir Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan dalam rangka Terwujudnya Indonesia Emas” itu, Karyoto mendorong seluruh peserta rakernis untuk terus berbuat baik dalam melakukan pelayanan, perlindungan dan pengayoman masyarakat.

“Penegakkan hukum lalu lintas memberikan dampak terhadap ketertiban lalu lintas, anggota dilatihkan cara pertolongan pertama terhadap korban kecelakaan lalu lintas serta dengan alat-alat pertolongan pertama korban kecelakaan lalu lintas” tuturnya.

Bacaan menarik :  Danlantamal I Pimpin Pengukuhan Jabatan Wadan Lantamal I

Karyoto juga menekankan agar para anggota selalu menjaga kesehatan

“Gunakan masker saat bertugas di lapangan” ucap Karyorto

Kapolda Metro Jaya mengucapkan terima kasih dan memberikan apresiasi kepada jajaran Lalu Lintas Polda Metro Jaya

“Saya mengucapkan terimakasih kepada anggota yang sudah bersusah payah menyumbangkan dedikasinya melayani masyarakat”. tutupnya

Rakernis Ditlantas Polda Metro Jaya Tahun 2024 dihadiri oleh Wakapolda Metro Jaya Brigjen Pol Suyudi Ario Seto, para Pejabat Utama dan Kapolres Jajaran Polda Metro Jaya, serta 3.217 peserta Rakernis Ditlantas Polda Metro Jaya.

Bagikan postingan
Sai Di Pujei Satu, Song Bye Bung Tam
0
Polisi Hadir di Pasar Baru Way Kandis, Pastikan Keamanan Natal dan Tahun Baru
0
Alfian Anggota DPRD Muko Muko Hanura Ikuti Bimtek di Jakarta, Bahas Digitalisasi dan Swasembada Pangan
0
Polda Lampung Siapkan Pengawalan Estafet untuk Pemudik Nataru 2024-2025
0
Pimpin Peringatan Hari Ibu ke-96, Kapolda Lampung Ajak Kenang Peran Besar Perempuan
0
Ispahan Setiadi Hadiri Bimtek Dan HUT ke-18 Partai Hanura
0
Dewanto, Anggota DPRD Toli Toli, Apresiasi Fokus Ketum Hanura pada Pertanian
0
Pasdisata Kabilangan Berharap Partai Hanura Menjadi Partai Besar pada 2029
0
Partai Hanura Menggelar Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-18  Di Ancol
0
Jelang Nataru, Ditreskrimsus Polda Lampung Imbau Pedagang Hindari Praktik “Nakal” Penimbunan Bahan Pokok
0
Terpilih Secara Aklamasi Ketua RT 04 RW 06 Azies Mulyadi Komitmen Jalankan Program Pemerintah
0
Polsek Tanah Abang Ungkap Kasus Pengeroyokan  Di Kebon Kacang, Satu Orang Tewas 
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!