POLRI LESTARIKAN NEGERI.

Penulis :

PesisirBarat-

Polres pesisir barat melaksanakan kegiatan penanaman pohon sejak dini guna melestarikan negeri yang di lahan kosong pekon sukajadi kecamatan Krui selatan kabupaten pesisir barat, Sabtu, (19/08/2023)

 

Kapolres pesisir barat AKBP ALSYAHENDRA, S.IK, MH melalui Kabag Sumber daya manusia AKP ONO KARYONO, SH, MH mengatakan kegiatan ini serentak dilaksanakan oleh polri di seluruh jajaran yaitu dengan tema polri lestarikan negeri penghijauan sejak dini.

 

Polres Pesisir barat pun tidak ketinggalan ikut melaksanakan kegiatan tersebut yang bertujuan untuk kelestarian negeri kita Indonesia yang dulu terkenal dengan kelestarian alamnya sebagai paru paru dunia dan menyikapi cuaca ekstrem badai elnino yang sangat panas, semoga dengan penanaman pohon ini dapat menjaga kelestarian negeri kita tercinta, ungkap AKP Karyono

Bacaan menarik :  Komandan Lanal TBA Hadiri Rapat Paripurna dan Prosesi Kesultanan Hari Jadi Kota Tanjungbalai Ke-403

 

Pada kesempatan ini kami menanam 50 bibit pohon dengan berbagai jenis yaitu petai, alpukat dan durian, kegiatan ini akan berkelanjutan dan saya mengajak semua elemen masyarakat untuk menjaga dan melestarikan alam demi masa depan yang lebih baik, tutupnya

 

Dalam kegiatan penanaman pohon ini melibatkan personil bagian SDM polres pesisir barat bersama kesatuan pengelolaan hutan (KPH) pesisir barat dan masyarakat pekon sukajadi
(Humas Pesisir barat)

Bagikan postingan
3 Atlet Judo Polri Tambah Emas Dan Perak Di PON XXI Aceh Sumut
0
Dekatkan Diri Lewat Ngopi Kamtibmas, Polsek Pulogadung Sampaikan Pesan Kamtibmas
0
Persija vs Dewa United, Polisi Kerahkan 2.178 Personel Di GBK Senayan
0
Ulang Tahun PAFI Kupang Timur Ke-77 Harapkan Edukasi Cerdas
0
Kasat Lantas Polres Lampung Barat, IPTU Samsi Rizal AB, S.E,.M.H,: Piket Fungsi dan Kompi Siaga Amankan Wilayah
0
Warga dan Polisi Berhasil Tangkap Seorang Pencuri Motor Bersenpi di Bandar Lampung
0
Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Qudrarul-Hankam Menyapa Masyarakat Penawar Aji Kampung Karya Makmur
0
Kecelakaan Maut di Jalan Lintas Barat Pekon Lemong Dua Orang Meninggal dunia, Polres Pesisir Barat datangi lokasi
0
Influencer Lampung Lapor Polisi, Netizen Terancam Hukum
0
SMA Binus Simprug: Tidak Ada Bullying Atau Pelecehan Seksual Di Sekolah
0
Rakerda Dewan Pimpinan Daerah Bapera DKI Jakarta, “Konsolidasi dan Program Kerja untuk Kemajuan Jakarta”
0
Diduga Telah Terjadi Mal Praktik Oleh Pihak Rumah Sakit Umum Daerah Menggala ( RSUDM ), Yang Menyebabkan Pasien Meninggal Dunia.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!