Olahraga Beladiri TaeKwondo PBTI Semakin Banyak Diminati Anak Muda.

Penulis :

Samsul Hadi

LampungBarat-Olahraga beladaliri Taekwondo saat ini banyak diminati oleh anak anak usia muda bahkan hingga dewasa.

Taekwondo merupakan salah satu cabang seni olahraga bela diri yang berasal dari Korea Selatan, seni beladiri yang menggunakan kaki dan tangan sebagai senjata beladiri untuk menaklukan lawannya.


Seperti nampak kegiatan latihan Tae kwon-do yang dilaksanakan Minggu (13/08/23) di balai Pekon Giham Sukamaju Kecamatan Sekincau Kabupaten Lampung Barat.

Anak anak hingga dewasa penuh semangat mengikuti latihan taekwondo serta memperhatikan apa saja yang diajarkan oleh sang pelatih (Sabeum).

“Alhamdulilah anak anak semakin banyak yang berminat untuk berlatih dan belajar seni beladiri Taekwondo, dimana olahraga beladiri yang berasal dari Korea Selatan ini cukup banyak diminati saat ini” ujar Sabeum Samrun Hadi

Bacaan menarik :  Diskoperindag Lambar Akan Latih 20 Pelaku IKM

Lanjut dia, Taekwondo merupakan salah satu cabang seni olahraga bela diri yang berasal dari Korea Selatan, seni beladiri yang menggunakan kaki dan tangan sebagai senjata beladiri untuk menaklukan lawannya.


“Berlatih Taekwondo yang rutin akan mampu mengembangkan koordinasi dan refleks yang baik dalam tubuh kita, refleks tubuh akan meningkat” jelasnya .

Samrun berharap kegiatan latihan Tae Kwondo ini akan semakin banyak digemari dan meningkat dengan harapan akan bermunculan atlet atlet muda berprestasi dari Lampung barat, Taekwondo PBTI ini langsung berada dibawah naungan KONI Lampung Barat yang diketuai oleh Hi.Parosil Mabsus. tutupnya.

Bagikan postingan
Ormas MUB Gelar Penggalangan Dana  Untuk  Kelurahan Rua, Kecamatan Maluku Utara Akibat Banjir Bahdang
0
Avene Hyaluron Activ B3 Aqua Cream-In Gel Menunda Penundaan Kulit
0
SUHU BAND Meriahkan HUT TNI AL ke-79 Di Koarmada RI, Kemayoran Jakarta Dengan Lagu “Patriotik”
0
Naval Base Open Day  “Aku Cinta Laut”  HUT TNI AL Ke 79 Tahun 2024 Sukses Di Gelar
0
Kadivhumas Sampaikan Apresiasi Kapolri ke Anggota yang Jadi Penggali Kubur
0
PT Aman Rezeki Indonesia Tampilkan Inovasi Di Travel Fair Hub Space 2024
0
Polri Siap Amankan Kepulangan Paus Fransiskus, 1.165 Personel Gabungan Dikerahkan
0
Gandasari Hadir Di Travel Fair Hub Space 2024 
0
Dinas Perhubungan Kabupaten Gianyar Raih Penghargaan Di Hub Space 2024
0
Jumat Curhat di Pekon Sidodadi Kecamatan Pagar Dewa, Paison Ajak Warga Jaga Kerukunan
0
Pemerintah Tiyuh Margodadi realisasikan BLT DD Periode Bulan Juni Sampai September
0
Polsek Sumber Jaya Laksanakan Patroli Rutin di Pos Pol Kebun Tebu
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!