TNI AL Lanal TBA Kibarkan Bendera Bawah Laut di Pulau Salah Namo

Penulis :

Luckysun

Tanjung Balai,traznews.com Bendera Pusaka Merah Putih dikibarkan Personil TNI AL Lanal TBA didalam laut Pulau Salah Namo Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-77 Tahun 2022 dikibarkan serentak oleh TNI Angkatan Laut di 77 titik seluruh Indonesia, Rabu (17/08/2022).

 

Danlanal TBA Letkol Laut (P) Aan Prana Tuah Sebayang, S.E., D.W.C., mengatakan Pengibaran Bendera Merah Putih ini dilaksanakan atas perintah pimpinan TNI Angkatan Laut Kasal Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., Lanal TBA sendiri mendapatkan amanat pengibaran bendera Merah Putih di bawah laut dengan N0. 75. Maka, Lanal TBA memilih Pulau Salah Namo Kabupaten BatuBara Sumatera Utara untuk dijadikan tempat pengibaran Bendera Merah Putih yang dipimpin Pjs. Paspotmar Lettu Laut (P) Rochman Sunarso.

Bacaan menarik :  Airin Rachmi Diany Resmi Diusung PDIP Banten untuk Pilgub Banten 2024

Kegiatan ini didukung KAL
Pandang 1-I-72, 3 (tiga) RHIB. Dengan melibatkan penyelam 4 orang personil Lanal TBA dan 2 personil Basarnas Tanjungbalai. Kegiatan ini mengambil tema “Membangun Kejayaan Maritim untuk Indonesia Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat”.

Danlanal TBA juga mengucapkan rasa terima kasihnya kepada prajurit Lanal TBA dan pihak Basarnas Tanjungbalai yang telah berpartisipasi dalam kegiatan pengibaran bendera di bawah laut Pulau Salah Namo.

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!