TNI AL LANTAMAL III DUKUNG PAM DAN LABUH KAPAL SELAM INDIA INS SHINDUKESARI YANG SANDAR DI JAKARTA

Penulis :

Tim Redaksi

Dispen Lantamal3,traznews.com

Dalam rangka mempererat hubungan bilateral antara dua negara, TNI Angkatan Laut dalam hal ini Lantamal III Jakarta memberikan dukungan berupa pengamanan serta fasilitas labuh kapal asing Kapal Selam India INS Shindukesari di Dermaga JITC II Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara Rabu,(23/11/2022).

 

Kedatangan kapal selam India INS Shindukesari dengan komandan kapal Commander Libu Raj disambut hangat dalam upacara militer dipimpin Wakil Komandan Lantamal III Kolonel Laut (P) Heri Prihartanto mewakili Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) III Jakarta Brigjen TNI (Mar) Harry Indarto, S.E., M.M. didampingi Asintel, Asops, Aslog Danlantamal III, Dansatrol Lantamal III serta Athan India untuk Indonesia Captain Ammmitabh Saxena.

Bacaan menarik :  Rapimnas Parsindo , Hasan lasiki Ketua Dpw Gorontalo Siap Targetkan 85 % sudah Memenuhi syarat

 

 

Dalam pengamanan serta fasilitas labuh tersebut, Lantamal III Jakarta mengerahkan beberapa unsur terkait antara lain tim Merploeqh Dissyahal Lantamal III, pengamanan terbuka Pomal Lantamal III, pengamanan tertutup Tim Intel Lantamal III, pengamanan dermaga pasukan Yonmarhanlan III dan pengamanan laut oleh Satrol Lantamal III. Semua unsur pengamanan tersebut saling terkait guna kelancaran dalam mendukung pengamanan kapal-kapal asing yang bersandar diwilayah kerjanya Lantamal III tentunya dengan menerapkan prosedur dan ketetapan yang berlaku di TNI Angkatan Laut dengan standar internasional.

 

Dalam sambutan Danlantamal III yang disampaikan Wadan Lantamal III mengatakan,” Dengan mengucap terima kasih dan semangat Navy Brotherhood kunjungan ini sangat penting untuk meningkatkan hubungan antara kedua negara khususnya Angkatan Laut Republik India dengan TNI Angkatan Laut diberbagai bidang kerjasama. Selama dua hari kedepan di Jakarta, ada beberapa kegiatan yang telah dikoordinasikan TNI AL. Semoga selama berkunjung ke Jakarta banyak manfaat yang didapat dan bisa menikmati dengan santai sebelum melanjutkan tugas di negara asal,” pungkas Kolonel Heri.

Bacaan menarik :  Kapolda Metro Jaya Memberikan Penghargaan Kepada 2 Prajurit TNI Yang Berhasil Menangkap Begal
Bagikan postingan
Polsek Pademangan Berhasil Ungkap Kasus Curanmor, Narkotika dan Tawuran
0
Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2024 Digelar di JCC, Hadirkan 500 Lebih UMKM
0
Peraih Medali Emas Karate O2SN Dunia Kejar Cita-cita Jadi Polwan
0
Regina Ikut Seleksi Akpol Demi Pendidikan Gratis, Tak Mau Bebani Ortu
0
Pengungkapan Kasus Curanmor di Polres Metro Jakarta Utara
0
Kapolri Buka National Open Karate Championship di Pakansari Bogor
0
Jum’at Curhat, Polsek Sekincau Ajak Warga Jaga Kamtibmas.
0
Ciptakan Pilkada Serentak 2024 Aman dan Damai di NTB, Kaops NCS Polri Minta Para Kapolres Bisa Kelola Potensi Konflik
0
Bersama NCS Polri, Masyarakat NTB Kompak Jaga Kondusifitas Pilkada Serentak 2024
0
Polres Jakbar Gelar Ngopi Bada Ashar Untuk Persiapan  Pilkada 2024 Yang Aman Dan Kondusif
0
Peraih Medali Emas Olimpiade Siswa Persiapkan Diri 2 Tahun Untuk Seleksi Akpol
0
Ditreskrimsus Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Penipuan Trading Forex
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!