Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Utara Ungkap Kasus Narkotika Di Kampung Bahari Untuk Kesekian Kalinya

Penulis :

Lucky sun

Jakarta ,traznews.com

Bertempat di lobby lantai 2 Polres Metro Jakarta Utara pada hari Selasa (9/5/2023) diadakan Press Release yang dipimpin oleh Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Pol Gidion Arif Setiawan,S.I.K,S.H,M.Hum pada jam 14.10 WIB.

 

Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Pol Gidion Arif Setyawan menerangkan “Berawal dari informasi masyarakat bahwa sering terjadi transaksi narkotika di wilayah Kampung Bahari A 5 Gang III ” kata pembuka Kombes Pol Gidion.

 

“Berdasarkan informasi tersebut, tim segera melakukan survei lapangan dan benar menemukan banyak penyalahgunaan narkotika di antara rel kereta api (Kampung Bahari),sehingga dilakukan penindakan dengan satuan gabungan (Satreskrim,Sat Samapta dan Polsek Tanjung Priok)” terang Kombes Pol Gidion.

Bacaan menarik :  200 Nasi Kotak Di Jumat Berkah Dibagikan Forum Wartawan Jakarta Indonesia (FWJI) Korwil Jakbar Kepada Masyarakat

 

“Barang bukti sabu dengan total bruto 25,32 gram (42 plastik klip), 2 (dua) sajam jenis celurit dan dari test urine 3 (tiga) orang positif diamankan dengan inisial RR, PR, AS. Untuk tersangka ada 1 (satu) orang.” Lanjut Kombes Pol Gidion.

 

“Tersangka akan dikenakan pasal 114 ayat 2 UU RI No.35 tahun 2009 tentang narkotika dengan ancaman paling singkat 6 (enam) tahun penjara dan paling lama 20 (dua puluh) tahun” tutup Kombes Pol Gidion.

 

Bagikan postingan
Novianti dan Ana Martila Hadiri Senam Bersama Ibu-ibu di Dua Tempat yang Berbeda
0
Ini Sosok Jagoan Yang Siram Korban Dengan Air Keras Di Pulo Gebang, Begini Pengakuannya Kepada Polisi
0
Kodim 0422 Lampung Barat Dan Seluruh Prajurit TNI-AD Seluruh Indonesia Dapat Kaporlap Baru Dari Bapak KASAD
0
Cegah beredarnya uang palsu Polsek Bengkunat laksanakan patroli rutin 
0
Waspadai Bahaya Judi, Polisi Tangkap Dua Pelaku Perjudian di Bandar Lampung
0
MD KAHMI Lampung Barat Dukung Program Pusat salurkan PMT terhadap masyarakat
0
Pasca Gas Amal Trail Adventure Way Ngison, Panitia Penyelenggara Perbaiki Jalan Yang Rusak.
0
Polda Metro Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
0
Pecah Ban Depan, Truck Muatan Bata Nyaris Masuk Jurang Tanjakan Giham.
0
Polsek Duren Sawit Berhasil Ungkap Tiga Kasus Kriminal
0
Jalankan Program Asta Cita, Polres Bandara Soekarno Hatta Bongkar Dua Kasus TPPO
0
Operasi ‘Mantap Praja Jaya 2024’: Polda Metro Jaya Turunkan 180 Personel untuk Kampanye Pilkada
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!