Polda Lampung Gelar Operasi Bibir Sumbing, Ini Cara Daftarnya

Penulis :

LAMPUNG – Polda Lampung menggelar operasi celah bibir dan lelangit (sumbing) memperingati harlah (hari lahir) Bhayangkara ke-78.

Kabid Humas Polda Lampung, Kombes Pol Umi Fadilah mengatakan, operasi ini dilakukan sebagai bakti kesehatan kepada masyarakat, khususnya penderita bibir sumbing di Lampung.

“Pelaksanaan akan dilakukan pada 2 – 3 Juli 2024 mendatang, di RS Bhayangkara,” kata Umi, Kamis (13/6/2024).

Umi mengatakan pendaftaran dibuka mulai tanggal 13 – 27 Juni 2024 dengan menghubungi narahubung maupun ke langsung datang ke RS Bhayangkara.

Narahubung pendaftaran yakni Romauli dengan nomor 081379201596, Nadhila (08122834741), dan Sri Rahayu (08237258834).

Umi mengatakan, kegiatan ini melibatkan 14 dokter spesialis bedah mulut yang dipimpin oleh Kasubid Dokpol Polda Lampung, AKBP drg. Legowo.

Bacaan menarik :  Beredar Postingan Di Akun Facebook Milik Agheng Soeprastio Alii Yang Di Tujukan Kepada Bupati Lambar Dan Ketua DPRD.

“Lalu juga melibatkan dokter anestesi, dokter anak, dokter internist dan paramedis mahir dari RS Bhayangkara,” kata Umi.

 

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!