Pererat Silaturahmi, TK Hang Tuah Lanal Dabo Singkep Gelar Family Gathering*

Penulis :

Lucky sun

Singkep,traznews.com Yayasan TK. Hang Tuah Lanal Dabo Singkep menggelar acara Family Gathering yang berlangsung di Kawasan Wisata Pantai Batu Berdaun, Sabtu (09/12/2023).

 

Kegiatan Family Gathering Yayasan TK. Hang Tuah diikuti oleh Anggota Pengawas Yayasan TK. Hang Tuah Ny. Rina Tri Hermawan, Ketua Yayasan TK. Hang Tuah Kapten Laut (PM) Saiful Anwar, para siswa, orang tua murid, serta Dewan Guru TK. Hang Tuah.

 

Kegiatan family gathering kali ini mengadakan game diantaranya cuci kaki ibu serta game anak bersama ibu. Sedangkan tema yang diusung “Family Gathering Mewujudkan Aksi Nyata Dalam Pengembangan Anak Usia Dini Holistik Integratif (PAUD-HT)”.

 

Disela-sela kegiatan tersebut, Anggota Pengawas Yayasan TK. Hang Tuah Ny. Rina Tri Hermawan menyampaikan, “Melalui game-game yang kami buat diacara Family Gathering ini diharapkan bisa mempererat tali silaturahmi antara anak dan orang tua serta dewan guru,” harapnya.

Bacaan menarik :  Orang Tua Ucapkan Terimakasih Ke Sat Narkoba Polres Lambar, Setelah Diberikan Arahan Anak-Anak Di Kembalikan

 

“Ny. Rina Tri Hermawan juga berterima kasih kepada seluruh orang tua murid yang telah berpartisipasi dan juga para guru yang telah bekerja keras menyukseskan acara family gathering Yayasan TK. Hang Tuah,” pungkasnya.

 

(Pen Lanal Dabo Singkep)

Bagikan postingan
Laskar Hukum Indonesia Kukuhkan Pengurus DPP 2026-2031, Siap Wujudkan Penegakan Hukum Berkeadilan
0
Satnarkoba Polres Metro Menyapa, Mamang Becak dan Tukang Siomay Bahagia!!
0
Rangkaian HPN 2026, 200 Wartawan Siap Berangkat ‘Retret’ Orientasi Kebangsaan dan Bela Negara
0
MENTARITV TEMANI IBADAH PUASA ANAK JADI LEBIH MENYENANGKAN DENGAN RANGKAIAN PROGRAM “RAMADAN CERIA” “Kultum Ceria 2026”, “Abang L The Explorer Belajar Puasa”, hingga Program Animasi “New
0
Progam “Aksi 2026”, Program Kultum “Shihab & Shihab 2026”, Spesial Program “Pesta Raya Ramadan” Hingga BRI Super League Hadir Mewarnai Ramadan 1447 H
0
Kejari Pringsewu Berganti Pimpinan, Komitmen Integritas Ditegaskan
0
SCTV MENCARI GENERASI BARU PENYANYI POP TANAH AIR LEWAT “THE ICON INDONESIA”
0
Pemkab Lamtim Buka Peluang Investor Asing Menanamkan Modalnya di Lampung Timur
0
BRI Salurkan Bantuan Sembako Lewat Ponpes Al Ma’ruf ke Warga Kurang Mampu di Desa Sumber Jaya
0
Bupati Lampung Timur Berharap Pembangunan Pembatas Permanen di Kawasan TNWK Agar Tidak Terjadi Konflik
0
Rumah Terendam, Tugas Tetap Jalan: Trauma Healing Mabes Polri Hadir untuk Personel Polres Aceh Tamiang
0
BRI Bagikan Paket Sembako ke Warga Kurang Mampu di Desa Karang Anom
0