Menhan RI,Prabowo Subianto,Sambangi TMP Taruna Tangerang

Penulis :

 

Tangerang.Menteri Pertahanan (Menhan) Republik Indonesia, Prabowo Subianto menyambangi Taman Makam Pahlawan (TMP) Taruna, Kota Tangerang, Rabu (26/1/2022) pagi.

Maksud kedatangannya untuk mengikuti Upacara Peringatan ke-76 Hari Bhakti Taruna.

Dari pantauan langsung di lokasi, Prabowo datang ke TMP Taruna sekira pukul 10.00 WIB langsung menjadi pemimpin upacara
Upacara yang berlangsung selama 15 menit tersebut ditutup dengan prosesi tabur bunga dimakam para pahlawan Tangerang.

Tak terkecuali makam pahlawan Daan Mogot yang gugur dalam peperangan yang terjadi di Tangerang pada masanya.
Terlihat jelas, Prabowo mendoakan mendiang Daan Mogot dimakamnya bersama pejabat daerah, Wali Kota Tangerang, Arief R Wismansyah.
“Berserta hormat saya terima kasih saya. Pasukan dari semua angkatan Polri, taruna-taruna, Kadet dari Unhan dan dari Ormas yang hadir di sini, terima kasih,” ucap Prabowo dalam sambutannya.

Bacaan menarik :  Margaretha Bercerita Bagaimana Kelembutan Presiden Yang Akrab Disapa Jokowi Saat Mampir Ke Rumahnya

Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto saat menyambangi Taman Makam Pahlawan (TMP) Taruna, Kota Tangerang memperingati Upacara Peringatan ke-76 Hari Bhakti Taruna, Rabu (26/1/2022).
“Penampilan kalian ini membanggakan. Terima kasih, selesai,” sambungnya.

Menurut dia, gugurnya Daan Mogot harus menjadi suri tauladan para pemuda di Kota Tangerang terutama Indonesia.

Sebab, Daan Mogot saat itu gugur di usia 19 tahun masih berpangkat Mayor.

“Khususnya di sini yang berkesan adalah pengorbanan para pejuang yang masih muda usianya. Para perwira masih muda, kalau enggak salah, Daan Mogot walau berpangkat mayor masih sangat muda usianya masih 19 tahun,” jelas Prabowo.

Terlihat Menteri Pertahanan atau Menhan, Prabowo Subianto beserta jajarannya datang, kemudian Danrem 052 Wijayakrama dan Dandim 0506 Tangerang, Kolonel Inf Puji Hartono.

Bacaan menarik :  Indonesian Dating Scams in 2020: what to understand and shelter

Tidak hanya itu, Kapolda Banten, Irjen Pol Rudi Heriyanto Adi Nugroho, Wali Kota Tangerang, Arief R Wismansyah beserta Kapolres Metro Tangerang Kota, Kombes Pol Komaruddin dan para legium veteran.

Bagikan postingan
Mengenal Pafi Desabumiwaras: Transformasi Digital untuk Pembelajaran yang Lebih Efektif
0
Pafi Desabatuinan: Inovasi Terkini dalam Dunia Pendidikan dan Pelatihan
0
Polsek Jatinegara Ungkap Kasus Curanmor Dan Kasus Narkoba 
0
Forum Alumni BEM Laksanakan Diskusi, Dukung Penuh Asta Cita Prabowo Gibran, Cek Infonya Sekarang
0
Mediasi Terkait Polemik Donasi Pertemuan Pratiwi Noviyanthi Dan Agus Salim Digelar  Di Gedung Joang Jakarta 
0
Jalan Menuju Pekon Sidodadi Pagar Dewa, Juhaeri : Kita Berharap Terus, Bertahun Tahun Tetap Seperti Tahun Yang Lalu, Terus Berharap!!!!
0
David Raharja Mengaku Dirugikan BRI Veteran Jakpus, Laporkan Dugaan Tindak Pidana Ke Polda Metro Jaya
0
DPC PA GMNI Lampung Barat Lepas 10 Mahasiswa Untuk Mengikuti PPAB.
0
Bukan Isapan Jempol!!! Program Beasiswa Kedokteran Parosil Mabsus Sukses,Dua Penerima Sandang Gelar Dokter
0
Polres Pesisir Barat Berhasil Ungkap Kasus Penyeludupan Benih Lobster.
0
Warga Pekon Batu Kebayan Gotong Royong Bersihkan lingkungan Sekitar.
0
Rombongan Gajah Porak Porandakan Rumah Warga Suoh!!
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!