Jelang Ramadhan, Bupati Winarti Lantik pejabat di lingkup Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang

Penulis :

TULANGBAWANG,traznews.com — Demi meningkatkan kualitas kinerja, pelayanan dan pengembangan karier Aparatur Pemerintah kabupaten Tulang Bawang, Bupati Tulang Bawang Dr Hj Winarti SE MH melantik 52 Pegawai Negeri Sipil di lingkup Pemerintah kabupaten Tulang Bawang yang terdiri dari 6 pejabat administrasi administrator dan 46 Pejabat Pengawas di Ruang Rapat Utama Sekretariat Daerah Kabupaten Tulang Bawang Jumat 1/4/2022

Bupati didampingi oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tulang Bawang serta Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkup Pemerintah kabupaten Tulang Bawang

“Saya ucapkan Selamat kepada Saudara-Saudara Pejabat Administrator dan pengawas yang dilantik hari ini semoga amanah dan profesional dalam menjalankan tugas serta bertanggung jawab dan memiliki etos kerja juga loyalitas yg tinggi ” Ujar Bupati Tulang Bawang Winarti.

Bacaan menarik :  Festival Sekala Bekhak Masuk KEN 2022, Parosil: semoga akan bisa cepat membangkitkan dunia pariwisata Lampung Barat


“Saudara-Saudara yang dilantik menjadi pejabat adalah orang-orang terpilih yang diberi kepercayaan oleh Pemerintah Daerah dan masyarakat. Maka bersyukurlah, serta jaga amanah yang diberikan, dan jangan disia-siakan” Bupati Winarti menambahkan

Sebelum mengakhiri sambutannya, Bupati Tulangbawang Winarti juga menambahkan, agar pelantikan ini menjadi motivasi yg luar biasa bagi kinerja para aparatur yg dilantik. Laksanakan 25 program BMW Tulang Bawang secara maksimal dan pro rakyat utk mewujudkan Kabupaten Tulang Bawang yg aman mandiri dan sejahtera.

Bupati juga menyampaikan ucapan selamat menyambut ibadah puasa ramadhan 2022 bagi umat muslim yg akan melaksanakan puasa dibulan yg penuh berkah ini.

Acara dilaksanakan dengan prokes Covid-19 yg ketat.(ADV)

Bacaan menarik :  Bupati Winarti : Timbun Minyak Goreng, Akan Diambil Tindakan Tegas Sesuai Hukum Yang Berlaku.
Bagikan postingan
Laskar Hukum Indonesia Kukuhkan Pengurus DPP 2026-2031, Siap Wujudkan Penegakan Hukum Berkeadilan
0
Satnarkoba Polres Metro Menyapa, Mamang Becak dan Tukang Siomay Bahagia!!
0
Rangkaian HPN 2026, 200 Wartawan Siap Berangkat ‘Retret’ Orientasi Kebangsaan dan Bela Negara
0
MENTARITV TEMANI IBADAH PUASA ANAK JADI LEBIH MENYENANGKAN DENGAN RANGKAIAN PROGRAM “RAMADAN CERIA” “Kultum Ceria 2026”, “Abang L The Explorer Belajar Puasa”, hingga Program Animasi “New
0
Progam “Aksi 2026”, Program Kultum “Shihab & Shihab 2026”, Spesial Program “Pesta Raya Ramadan” Hingga BRI Super League Hadir Mewarnai Ramadan 1447 H
0
Kejari Pringsewu Berganti Pimpinan, Komitmen Integritas Ditegaskan
0
SCTV MENCARI GENERASI BARU PENYANYI POP TANAH AIR LEWAT “THE ICON INDONESIA”
0
Pemkab Lamtim Buka Peluang Investor Asing Menanamkan Modalnya di Lampung Timur
0
BRI Salurkan Bantuan Sembako Lewat Ponpes Al Ma’ruf ke Warga Kurang Mampu di Desa Sumber Jaya
0
Bupati Lampung Timur Berharap Pembangunan Pembatas Permanen di Kawasan TNWK Agar Tidak Terjadi Konflik
0
Rumah Terendam, Tugas Tetap Jalan: Trauma Healing Mabes Polri Hadir untuk Personel Polres Aceh Tamiang
0
BRI Bagikan Paket Sembako ke Warga Kurang Mampu di Desa Karang Anom
0