Harlah Ke 2 Yayasan Al-Mujaddid Dayamurni Gelar Jalan Sehat,

Penulis :

Agus

Tulang Bawang Barat, Traznews.com- Dalam rangka memperingati Harlah Ke 2 Yayasan pendidikan Islam Al- Mujaddid, menggelar Kegiatan jalan sehat dan senam bersama, bertempat di lingkungan yayasan Al- Mujaddid , Kelurahan Daya Murni Kecamatan Tumi Jajar ,Tulang Bawang Barat (TUBABA) ,Minggu, 30/07/2023 berlangsung meriah dan dihadiri ribuan peserta.

 

Dalam kegiatan tersebut selain memberikan santunan kepada anak yatim juga dilakukan pengundian door press berhadiah mesin cuci,sepeda, kulkas , kipas angin,kambing serta banyak hadiah lainnya yang disediakan oleh ketua dan pengurus yayasan kepada para peserta.

Arif Nurohman mengatakan kegiatan ini merupakan rangkaian dari Harlah yayasan Al Mujaddid yang Ke-2,untuk hari ini yayasan mengadakan kegiatan jalan sehat dan senam bersama sesuai tema “Hidup Sehat terdapat Jiwa Raga yang Sehat”.

Bacaan menarik :  Bupati Dr.Hj. Winarti,SE,MH,Melalui Kadis Kesehatan Fatoni,S.Kep.MM,.Memberikan Apresiasi

Ditambahkannya yayasan juga akan melaksanakan dikegiatan pengajian kebangsaan dan sholawat Akbar bersama Ustad kyai haji Syarif Hidayat dari Jakarta yang akan diselenggarakan Senin malam Selasa,01/08 2023.

Dia juga berharap dan mohon Do’a kepada msyrakat agar yayasan Al -Mujadid tetap IstiQomah dan selalu dapat berjuang dalam meningkatkan dunia pendidikan di Kabupaten Tulang Bawang Barat,Pungkasnya.

Poniyatun (60) warga Daya asri ,Tumijajar mengaku senang dengan adanya kegiatan yang dilakukan oleh Yayasan Al- Mujaddid Daya Murni dalam rangka hari jadi yayasan tersebut.

Bagikan postingan
Belum Lama di Bangun, Hubungan Pasir, Semen dan Batu di jalan Lingkungan Pekon Sukajaya Mulai Tidak Akur!!!!
0
Safari Dakwah Ponpes Alhidayah Pringsewu Gelar Santunan Anak Yatim dan Sampaikan Tausiyah Pentingnya Pendidikan Agama
0
Operasi Lilin 2024 Akan Dimulai 21 Desember 2024 Hingga 2 Januari 2025
0
Ketua Dewan Pers Apresiasi Polri sebagai Lembaga Publik Informatif
0
Wakapolda Metro Jaya Pimpin Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Bintara Polri Gelombang II TA 2024
0
Kakorlantas Polri Gelar Latihan Pra Operasi Lilin 2024 Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2025
0
Kapolres Metro Bekasi Gelar Rakord Lintas Sektoral Operasi Lilin Jaya 2024 untuk Pengamanan Libur Panjang, Natal, dan Tahun Baru
0
Safari Ketua DPW BRNR Provinsi Lampung, Pembekalan Tim BRNR Di Lampung Selatan Dan Kota Bandar Lampung
0
Publik Expose Insidentil PT Citra Putra Realty Tbk (CLAY)
0
Pabbajja Samanera Sementara 2024; Ribuan Umat Buddha Dan Masyarakat Umum Diundang Meramaikan Perjalanan Spiritual Terbesar  Di Kota Tangerang”
0
Wakil Indonesia, Clara Xintia, Masuk Final dan Jadi Top 10 di Asian Cup 2024
0
Kota Denpasar Bali Berhasil Raih Penghargaan Di APBD Award 2024
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!