DANKORMAR RESMIKAN GEDUNG URIKES TERPADU RUMKITALMAR EWA PANGALILA

Penulis :

Lucky sun

Surabaya ,traznews.com

Dispen Kormar TNI Angkatan Laut (Surabaya). Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayjen TNI (Mar) Endi Supardi, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CRMP., didampingi Ketua Pengurus Gabungan Jalasenastri Korps Marinir Ny. Nana Endi Supardi, meresmikan Gedung Uji Pemeriksaan Kesehatan (Urikkes) Terpadu Gardenia-2, Rumkitalmar Ewa Pangalila, Lanmar Surabaya, Jalan Golf, No.01, Gunung Sari, Surabaya. Senin (11/12/2023).

 

_Vallreep_ mengawali kedatangan orang nomor satu dijajaran Korps Marinir dilanjutkan dengan paparan Laporan Komando Danrumkitalmar Letkol Laut (K) dr. Yusuf Wibisono, Sp. BS., di Gedung Serba Guna Rumkitalmar, peresmian Gedung Urikkes Terpadu oleh Dankormar ditandai dengan pernyataan peresmian, penandatangan prasasti serta penekanan tombol peresmian dan pemotongan pita oleh Ketua Pengurus Gabungan Jalasenastri Korps Marinir, foto bersama, tour facility diakhiri kunjungan sosial kepada pasien Rumkitalmal Ewa Pangalila, Lanmar Surabaya.

Bacaan menarik :  Posal Labuhan Bajau Laksanakan Patroli Penertiban Boat di Perairan Wilayah Kerja Lanal Simeulue

 

Pada kunjungannya tersebut Dankormar didampingi Ketua Gabungan Jalasenastri Korps Marinir berkesempatan melihat secara langsung dan menyerahkan tali asih kepada anggota serta keluarga anggota Marinir yang dirawat di Rumkitalmal Ewa Pangalila.

 

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Danpasmar 2 Brigjen TNI (Mar) Y. Rudi Sulistyanto, S.E., beserta ibu, Dankodikmar Brigjen TNI (Mar) Samson Sitohang, S.IP., M.M., Pejabat Utama Mako Kormar beserta ibu, Dankolatmar Kolonel Marinir I Made Sukada, S.E., beserta ibu, Danlanmar Surabaya Kolonel Marinir A.A. Gede Agung Jayaputra, S.E., CHRMP., beserta ibu, serta Pejabat Utama Mako Pasmar 2 dan Pejabat Utama Mako Lanmar Surabaya beserta ibu.

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!