Berbintang Lanal TBA Bagikan Bendera Merah Putih Kepada Elemen Masyarakat Pesisir

Penulis :

Lucky sun

Tanjung Balai,traznews.com Pangkalan TNI Angkatan Laut Tanjung Balai Asahan melalui Babinpotmar membagikan dan memasang Bendera Merah Putih kepada masyarakat dan sekolah di jajaran Posal Lanal TBA, Selasa (01/8/2023).

 

Komandan Lanal Tanjung Balai Asahan Letkol Laut (P) Aan Prana Tuah Sebayang, S.E., D.W.C., melalui Pjs. Paspotmar Lanal TBA Letda Laut (S) Arif K.Y menyampaikan bahwa kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memupuk rasa kecintaan terhadap Tanah Air Indonesia pada momen yang tepat menjelang peringatan HUT RI Ke-78 Tahun 2023.

“Pemberian Bendera Merah Putih ini juga bertujuan untuk mengajak kepada seluruh elemen masyarakat agar lebih menghayati dan mengaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari sikap/tindakan Nasionalisme, Patriotisme, dan rasa cinta terhadap tanah air sehingga mendukung terciptanya Ketahanan Nasional,” ujar Danlanal TBA.

Bacaan menarik :  Police Goes To School, Polwan Jadi Pembina Upacara di SMAN 1 Blambangan Umpu

 

 

Kegiatan ini dilaksanakan tidak hanya secara seremonial saja, akan tetapi penuh makna yang terkandung antara lain, Perjuangan mempertahankan kedaulatan NKRI bagi seluruh elemen bangsa.

 

(Pen Lanal TBA)

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!