Bupati Lampung Utara Menerima Kunjungan Tim Satuan Tugas Khusus Dana Pemulihan Ekonomi Nasional

Penulis :

Risdi

KOTABUMI , (Traznews, com) – Bupati Lampung Utara H. Budi Utomo, S.E., M.M., menerima kunjungan tim Satuan Tugas Khusus (Satgasus) Dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN), Pangan, dan Minyak Goreng. Pertemuan berlangsung di Rumah Jabatan Bupati, Rabu (20/04/2022).

Tim Satgasus Mabes Polri yang dipimpin Dr. Hotman Tambunan tersebut untuk mengawasi penggunaan dana Pemulihan Ekonomi Nasional(PEN) agar penggunaannya sesuai peruntukannya. Hadir juga dalam pertemuan tersebut jajaran pejabat Eselon II Pemerintah Kabupaten Lampung Utara.

“Tujuan kami datang kesini karena Lampung Utara dapat dana PEN, dan ini atensi langsung dari Kapolri. Sebagaimana kita ketahui dana PEN ini adalah dana darurat yang tujuannya agar bisa dinikmati Masyarakat. Karena kita ketahui Covid-19 membawa penderitaan bagi masyarakat kita dan sangat tidak manusiawi jika dana PEN ini diselewengkan,” kata Dr. Hotman Tambunan kepada wartawan usai acara pertemuan.

Bacaan menarik :  Kantor Pos Kenali Salurkan BPNT Sebanyak 764 KPM, Untuk Warga Kecamatan Belalau.

Ia berharap, Covid-19 akan semakin baik dan tidak akan terulang kembali. Namun terkait pembiayaan dana PEN dan Covid-19 yang masih berlangsung hingga saat ini dapat digunakan sesuai dengan peruntukan.

Pengawasan PEN sendiri, dilakukan secara berjenjang yakni dari Polres, Polda dan Mabes Polri.”Untuk pengawasannya juga kita turun langsung ke Masyarakat melihat sejauh mana realisasinya.
Dari hulu sampai hilir, kemudian kembali lagi ke hilir untuk kami lihat semua faktanya,”ucapnya.

Pada kesempatan yang sama, Bupati Lampura H. Budi Utomo menyambut baik kedatangan tim dari Mabes Polri ke Kabupaten Lampura untuk melakukan pengawalan terhadap dana PEN.

Sejauh ini pengelolaan dana PEN di Lampura sudah berjalan, bahkan sudah PHO pengerjaannya.
Dari hasil laporan Kepala Dinas PUPR sendiri yang sudah selesai ada 31 pekerjaan dari 48 Paket dan satu Paket gagal. “Sisanya masih dalam tahap penyelesaian. Karena waktu pengerjaannya cukup lama yakni membangun jembatan,” pungkasnya.

Bacaan menarik :  Team Futsal Ledis SBS Pekon Bumi Hantatai Juari Turnamen Peratin Cup 2022
Bagikan postingan
Kabupaten Banyuwangi Raih Penghargaan Inovasi Antar Moda Transportasi Di Travel Hub Space 2024
0
Ormas MUB Gelar Penggalangan Dana  Untuk  Kelurahan Rua, Kecamatan Maluku Utara Akibat Banjir Bahdang
0
Avene Hyaluron Activ B3 Aqua Cream-In Gel Menunda Penundaan Kulit
0
SUHU BAND Meriahkan HUT TNI AL ke-79 Di Koarmada RI, Kemayoran Jakarta Dengan Lagu “Patriotik”
0
Naval Base Open Day  “Aku Cinta Laut”  HUT TNI AL Ke 79 Tahun 2024 Sukses Di Gelar
0
Kadivhumas Sampaikan Apresiasi Kapolri ke Anggota yang Jadi Penggali Kubur
0
PT Aman Rezeki Indonesia Tampilkan Inovasi Di Travel Fair Hub Space 2024
0
Polri Siap Amankan Kepulangan Paus Fransiskus, 1.165 Personel Gabungan Dikerahkan
0
Gandasari Hadir Di Travel Fair Hub Space 2024 
0
Dinas Perhubungan Kabupaten Gianyar Raih Penghargaan Di Hub Space 2024
0
Jumat Curhat di Pekon Sidodadi Kecamatan Pagar Dewa, Paison Ajak Warga Jaga Kerukunan
0
Pemerintah Tiyuh Margodadi realisasikan BLT DD Periode Bulan Juni Sampai September
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!