Dukung Program Ketahanan Pangan, Danlanal Bintan Laksanakan Panen Raya Budidaya Ikan Kakap Putih

Penulis :

Lucky sun

Bintan, TNI AL,traznews.com Komandan Lanal Bintan Kolonel Laut (P) Gita Muharam, M.Sc., didampingi Perwira Staf Lanal Bintan beserta Ketua Cabang 5 Korcab IV DJA I Ny. Tika Gita Muharam melaksanakan Panen Raya Ikan Kakap Putih hasil Program Ketahanan Pangan Lanal Bintan, bertempat di Jalan Said Bidin, Kampung Tanah Merah, Desa Penaga, Bintan, Rabu (06/03/2024).

 

Pada kesempatan tersebut, Danlanal Bintan mengatakan bahwa tujuan diadakannya kegiatan ini adalah untuk memaksimalkan potensi maritim sesuai kearifan lokal yang berbasis maritim melalui peningkatan produktivitas ekonomi kelautan di bidang pertanian dan pengolahan serta perikanan melalui ilmu pengetahuan dan teknologi, sehingga kegiatan pembinaan potensi maritim ini akan terus dilaksanakan secara berkesinambungan.

Bacaan menarik :  Kapolres Metro Jaktim Hadiri Kegiatan Pengukuhan Pengurus Forum Kemitraan Polisi Masyarakat

 

Kegiatan tersebut juga sesuai dengan Undang-Undang RI Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI, menyebutkan bahwa tugas TNI AL dimasa damai yaitu melaksanakan pemberdayaan wilayah pertahanan laut. Sebagai implementasi tugas tersebut, maka Spotmar Lanal Bintan melaksanakan kegiatan pembinaan potensi maritim (Binpotmar).

 

Turut Hadir mendampingi kegiatan Danlanal Bintan dalam kegiatan panen raya budidaya ikan air tawar tersebut, Perwira Staf Lanal Bintan dan Pengurus Cabang 5 Korcab IV DJA I.

 

(Pen Lanal Bintan)

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!