Penulis :

Lucky suryani

Jakarta,trznews.com Media Info Pesisir – Upacara kenaikan pangkat bagi personil yang bertugas di Polres Metro Jakarta Utara acara dilaksanakan di halaman kantor Polres Metro Jakarta Utara di pimpin oleh Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Pol Gidion Arif Setyawan,S.I.K, SH, M.Hum dihadiri sebanyak 151 anggota personil terdiri dari PJU 25 personil, Satreskrim 7 personil, Satnarkoba 7 personil, Satintelkam 7 personil dan personil naik pangkat sebanyak 95 personil, Minggu (31/12/2023).

 

Acara upacara kenaikan pangkat bagi anggota personil Polres Metro Jakarta Utara dimulai pada pukul 08.00 WIB, dalam kata sambutan Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Pol Gidion Arif Setyawan mengucapkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala yang dilimpahkan rahmat dan karunia sehingga pada hari ini kita masih diberikan kesempatan untuk mengikuti Upacara kenaikan pangkat reguler dan pengabdian periode 1 Januari 2024.

Bacaan menarik :  Berkah Ramadhan 1443 H, Polsek Sekincau Terima Hibah Tanah Dari Warga Masyarakat Pekon Hujung.

 

” Peserta upacara yang berbahagia baru saja kita laksanakan bersama kegiatan upacara kenaikan pangkat pengabdian dari Aiptu menjadi Ipda atas nama Ipda Mahmud Ka SPKT 3 Polsek Pademangan dan kenaikan pangkat reguler sebanyak 94 anggota Polri Personil Polres Metro Jakarta Utara,” ucap Gidion.

 

Saya selaku pimpinan dan pribadi mengucapkan selamat kepada 100 personil yang baru saja melaksanakan kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi,” tambahnya.

 

Kenaikan pangkat sebanyak 94 personil anggota Polri yang bertugas di Polres Metro Jakarta Utara terdiri dari : AKP 7 personil, IPTU 20 personil, AIPTU 6 personil, AIPDA 1 personil, BRIPKA 11 personil, BRIGADIR 49 personil.

 

Kombes Pol Gidion Arif Setyawan sebagai Kapolres Metro Jakarta Utara mengatakan kenaikan pangkat ini merupakan suatu penghargaan negara terhadap dedikasi dan kinerja bagi anggita Polri yang telah melaksanakan tugas dengan baik melaui proses panjang. Tentu dengan menyandang pangkat satu tingkat lebih tinggi menjadikan personil yang naik pangkat berkomitmen untuk lebih meningkatkan dedikasi dan kunerjanya, harus semakin termotivasi untuk berinovasi hari ini lebih baik dari hari yang kemaren,” pungkasnya.

Bacaan menarik :  Polisi Ungkap Penyebab Kakek 60 Tahun Ditemukan MD di Rawa Talang Tembesu

 

(Afg)

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!