TNI AL Lanal TBA Kibarkan Bendera Bawah Laut di Pulau Salah Namo

Penulis :

Luckysun

Tanjung Balai,traznews.com Bendera Pusaka Merah Putih dikibarkan Personil TNI AL Lanal TBA didalam laut Pulau Salah Namo Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-77 Tahun 2022 dikibarkan serentak oleh TNI Angkatan Laut di 77 titik seluruh Indonesia, Rabu (17/08/2022).

 

Danlanal TBA Letkol Laut (P) Aan Prana Tuah Sebayang, S.E., D.W.C., mengatakan Pengibaran Bendera Merah Putih ini dilaksanakan atas perintah pimpinan TNI Angkatan Laut Kasal Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., Lanal TBA sendiri mendapatkan amanat pengibaran bendera Merah Putih di bawah laut dengan N0. 75. Maka, Lanal TBA memilih Pulau Salah Namo Kabupaten BatuBara Sumatera Utara untuk dijadikan tempat pengibaran Bendera Merah Putih yang dipimpin Pjs. Paspotmar Lettu Laut (P) Rochman Sunarso.

Bacaan menarik :  KPU Lampung Timur Digeruduk Beberapa Organisasi Media

Kegiatan ini didukung KAL
Pandang 1-I-72, 3 (tiga) RHIB. Dengan melibatkan penyelam 4 orang personil Lanal TBA dan 2 personil Basarnas Tanjungbalai. Kegiatan ini mengambil tema “Membangun Kejayaan Maritim untuk Indonesia Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat”.

Danlanal TBA juga mengucapkan rasa terima kasihnya kepada prajurit Lanal TBA dan pihak Basarnas Tanjungbalai yang telah berpartisipasi dalam kegiatan pengibaran bendera di bawah laut Pulau Salah Namo.

Bagikan postingan
Novianti dan Ana Martila Hadiri Senam Bersama Ibu-ibu di Dua Tempat yang Berbeda
0
Ini Sosok Jagoan Yang Siram Korban Dengan Air Keras Di Pulo Gebang, Begini Pengakuannya Kepada Polisi
0
Kodim 0422 Lampung Barat Dan Seluruh Prajurit TNI-AD Seluruh Indonesia Dapat Kaporlap Baru Dari Bapak KASAD
0
Cegah beredarnya uang palsu Polsek Bengkunat laksanakan patroli rutin 
0
Waspadai Bahaya Judi, Polisi Tangkap Dua Pelaku Perjudian di Bandar Lampung
0
MD KAHMI Lampung Barat Dukung Program Pusat salurkan PMT terhadap masyarakat
0
Pasca Gas Amal Trail Adventure Way Ngison, Panitia Penyelenggara Perbaiki Jalan Yang Rusak.
0
Polda Metro Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
0
Pecah Ban Depan, Truck Muatan Bata Nyaris Masuk Jurang Tanjakan Giham.
0
Polsek Duren Sawit Berhasil Ungkap Tiga Kasus Kriminal
0
Jalankan Program Asta Cita, Polres Bandara Soekarno Hatta Bongkar Dua Kasus TPPO
0
Operasi ‘Mantap Praja Jaya 2024’: Polda Metro Jaya Turunkan 180 Personel untuk Kampanye Pilkada
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!